Jadwal Badminton SEA Games 2022: Tim Putra dan Putri Indonesia Perebutkan 7 Medali Emas
Pertandingan badminton SEA Games 2022 dimulai pada Senin (16/5/2022) hingga Minggu (22/5/2022) mendatang.
Penulis: Rochmat Purnomo
Editor: Claudia Noventa
Instagram @badmintonasia.official Verified
Aksi pemain bulutangkis ganda putra Pramudya Kusumawardana/Yeremia Rambitan di gelaran BATC 2022 di Selangor, Malaysia.
Pukul 09.00 - 21.00 WIB
1. 16 Besar Tunggal Putra
2. 16 Besar Tunggal Putri
3. 16 Besar Ganda Putra
4. 16 Besar Ganda Putri
5. 16 Besar Ganda Campuran
- Jumat, 20 Mei 2022
Pukul 09.00 - 17.00 WIB
Berita Rekomendasi
1. Perempat Final Tunggal Putra
2. Perempat Final Tunggal Putri
3. Perempat Final Ganda Putra
4. Perempat Final Ganda Putri
5. Perempat Final Ganda Campuran
- Sabtu, 21 Mei 2022
Pukul 13.00 - 18.00 WIB
1. Semifinal Tunggal Putra