Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun Sport

Malaysia Open 2023: Akui Kurang Beruntung, Shesar Hiren Gagal Susul Jojo & Ginting

Shesar harus mengakui keunggulan Kunlavut Vitidsarn (Thailand) di babak 32 besar Malaysia Open 2023. Ia pun gagal menyusul Jojo & Ginting ke 16 besar.

Penulis: Isnaini Nurdianti
Editor: Dwi Setiawan
zoom-in Malaysia Open 2023: Akui Kurang Beruntung, Shesar Hiren Gagal Susul Jojo & Ginting
Dok:PBSI
Pebulutangkis tunggal putra Indonesia, Shesar Hiren Rhustavito berhasil meraih kemenangan di babak pertama French Open 2022, Rabu (26/10/2022). Shesar mengaku kurang beruntung seusai dikalahkan Kunlavut Vitidsarn (Thailand) di babak 32 besar Malaysia Open 2023, ia pun gagal menyusul Jojo & Ginting ke 16 besar. 

"Sudah merasa oke."

"Tapi, cuma masih perlu diperbaiki lagi," tambahnya.

Atlet yang memiliki tinggi 178 tersebut juga tak sungkan memuji sang lawan.

Ia mengaku jika Kunlavut Vitidsarn adalah pemain yang memiliki gaya permainan yang bagus.

"Kalau melihat dia, dia itu pemain yang memiliki fisik dan cara defend yang bagus ya."

"Dan kalau dilihat, dia bermain cukup matang ya."

"Dia itu masih muda ya, tapi sudah cukup bagus bermainnya," sambung Shesar.

Pebulutangkis tunggal putra Indonesia, Shesar Hiren Rhustavito kalah pada babak kedua French Open 2022 kontra tunggal putra Jepang, Kodai Naraoka, dengan hasil akhir, 23-21, 9-21, 20-22, Kamis (27/10/2022)
Pebulutangkis tunggal putra Indonesia, Shesar Hiren Rhustavito kalah pada babak kedua French Open 2022 kontra tunggal putra Jepang, Kodai Naraoka, dengan hasil akhir, 23-21, 9-21, 20-22, Kamis (27/10/2022) (Dok. PBSI). Shesar mengaku kurang beruntung seusai dikalahkan Kunlavut Vitidsarn (Thailand) di babak 32 besar Malaysia Open 2023, ia pun gagal menyusul Jojo & Ginting ke 16 besar.

Baca juga: Malaysia Open 2023: Bakal Lakoni Derbi Merah Putih, The Daddies Siap Main Sabar

BERITA REKOMENDASI

Jalannya pertandingan

Set Pertama

Memulai set pertama, Shesar tampil dengan cukup tenang.

Di atas kertas, ranking Shesar terpaut jauh dari Kunlavut Vitidsarn.

Shesar berada di ranking 24, sedangkan Kunlavut Vitidsarn menempati posisi sembilan.


Namun, hal tersebut tak membuat Shesar terpengaruh.

Terbukti, ia sukses meraih poin pertama.

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas