Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun Sport

All England 2023: Gregoria Mariska Ungkap Kunci Kemenangan atas Wakil Denmark

Kemenangan Gregoria Mariska di babak pertama All England 2023 termasuk sebuah gebrakan dan ia mengungkapkan kunci kemenangannya.

Penulis: Niken Thalia
Editor: Siti Nurjannah Wulandari
zoom-in All England 2023: Gregoria Mariska Ungkap Kunci Kemenangan atas Wakil Denmark
TRIBUNNEWS/HERUDIN
All England 2023: Gregoria Mariska Ungkap Kunci Kemenangan atas Wakil Denmark - Tunggal putri Indonesia Gregoria Mariska Tunjung saat melawan tunggal China He Bing Jiao babak 16 besar Daihatsu Indonesia Masters di Istora Senayan Jakarta, Kamis (26/1/2023). Gregoria mulus melaju ke babak berikutnya setelah menang dua set langsung 21-19 dan 21-17. TRIBUNNEWS/HERUDIN 

Selain itu, dia juga berhasil memperbaiki rapor All England edisi tahun lalu.

Sebab dia harus pulang cepat di babak 32 besar.

Baca juga: Daftar Juara All England 1 Dekade Terakhir: China Dominan, Indonesia Andalkan Ganda Putra & Campuran

Pebulutangkis tunggal putri Indonesia, Gregoria Mariska Tunjung saat menjalani babak kedua Australia Open 2022, Kamis (17/11/2022).
Pebulutangkis tunggal putri Indonesia, Gregoria Mariska Tunjung saat menjalani babak kedua Australia Open 2022, Kamis (17/11/2022). (Dok: PBSI)

Rekap Wakil Indonesia di All England 2023 Hari Pertama, Selasa (14/3/2023):

MD: Bagas Maulana/Shohibul Fikri vs Kim Gi Jung/Kim Sa Rang (Korea Selatan), 21-15, 13-21 dan 21-16

MS: Anthony Sinisuka Ginting vs Kantaphon Wangcharoen (Thailand), 21-17 dan 21-19

WS: Gregoria Mariska Tunjung vs Line Hojmark (Denmark), 15-21 21-12, dan 22-20

XD: Tan Kian Meng/Lai Pei Jing (6/Malaysia) vs Rinov Rivaldy/Pitha Haningtyas, 21-19 dan 21-18

Berita Rekomendasi

MS: NG Tze Yong (Malaysia) vs Shesar Hiren Rhustavito, 21-9 dan 21-12

XD: Rehan Naufal/Lisa Ayu vs Jones Jansen/Linda Efler, 21-19 dan 21-16

(Tribunnews.com/Niken,Dwi Setiawan)

Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas