Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun Sport

Daftar Juara Voli Putra AVC Championship dari Masa ke Masa: Jepang Digdaya, Indonesia Mentok 4 Besar

Inilah daftar juara turnamen voli putra AVC Championship dari masa ke masa. Jepang digdaya, prestasi terbaik Indonesia adalah finish di empat besar.

Penulis: Isnaini Nurdianti
Editor: Muhammad Nursina Rasyidin
zoom-in Daftar Juara Voli Putra AVC Championship dari Masa ke Masa: Jepang Digdaya, Indonesia Mentok 4 Besar
Laman resmi AVC
Skuad Timnas voli putra Indonesia saat berlaga di AVC Championship 2023 sebelum melawan China di Urmia, Iran, Sabtu (19/8/2023). Inilah daftar juara turnamen voli putra AVC Championship dari masa ke masa. Jepang digdaya, prestasi terbaik Indonesia adalah finish di empat besar. 

Kala itu, AVC Championship 2017 berlangsung di GOR Tri Dharma, Gresik, Jawa Timur.

Doni Haryono menjadi salah satu pemain Timnas voli putra Indonesia yang saat itu bertanding di AVC Championship 2017.

Dan saat ini, Doni Haryono masih dipercaya membela Timnas voli putra Indonesia di AVC Championship 2023.

Daftar Juara AVC Championship dari Masa ke Masa

Juara

- Jepang: 9x (1975, 1983, 1987, 1991, 1995, 2005, 2009, 2015, 2017)

- Korea Selatan: 4x (1989, 1993, 2001, 2003)

BERITA REKOMENDASI

- Iran: 4x (2011, 2013, 2019, 2021)

- China: 3x (1979, 1997, 1999)

- Australia: 1x (2007)

Runner-up

- China: 6x (1983, 1987, 1995, 2003, 2005, 2011)

- Jepang: 4x (1989, 1997, 2007, 2021)

- Korea Selatan: 4x (1975, 1979, 1991, 2013)

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas