Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun Sport

Optimisme Timnas Voli Putra Filipina Tatap Asian Games 2023 Meski Diwarnai Problem Finansial

Timnas voli putra Filipina mengutarakan optimismenya jelang Asian Games 2023 meski berangkat dengan keterbatasan dana.

Penulis: Isnaini Nurdianti
Editor: Facundo Chrysnha Pradipha
zoom-in Optimisme Timnas Voli Putra Filipina Tatap Asian Games 2023 Meski Diwarnai Problem Finansial
Instragram Story @immalabunga
Potret pemain Timnas voli putra Filipina untuk Asian Games 2023 - Timnas voli putra Filipina mengutarakan optimismenya jelang Asian Games 2023 meski berangkat dengan keterbatasan dana. 

Daftar 12 Pemain Timnas Voli Putra Indonesia di Asian Games 2023

  1. Dio Zulfikri
  2. M Malizi 
  3. Fahri S Putratama 
  4. Boy Arnez Arabi
  5. Hendra Kurniawan 
  6. Farhan Halim
  7. Doni Haryono
  8. Jasen Natanael Kilanta 
  9. Fahreza R Abhinaya 
  10. Hernanda Zulfi 
  11. Amin Kurnia Sandi Akbar 
  12. Agil Angga Anggara

Baca juga: Kisah Rivan Nurmulki Sebelum jadi Bintang Voli Indonesia, Sempat Jualan Ayam Demi Bisa Beli Bensin

Jadwal Cabor Voli Putra di Asian Games 2023

Babak Fase Grup

Selasa, 19 September 2023

Grup F: 18.00 WIB - Indonesia vs Filipina

Rabu, 20 September 2023

Grup F: 18.00 WIB - Jepang vs Indonesia

BERITA TERKAIT

Kamis, 21 September 2023

Grup F: 13.30 WIB - Indonesia vs Afghanistan

Babak 12 Besar: Jumat, 22 September 2023

Babak 6 besar: Minggu, 24 September 2023

Babak Semifinal: Senin, 25 September 2023

Babak Final: Selasa, 26 September 2023

Venue: 

-HZNU Gymnasium (Hangzhou Normal University Cangqian Gymnasium)

-LSC Gymnasium (Linping Sports Centre Gymnasium)

-DQ Sports Gymnasium (Deqing Sports Centre Gymnasium)

-CXC Gymnasium (China Textile City Sports Centre Gymnasium)

(Tribunnews.com/Isnaini) (BolaSport/Delia Mustikasari)

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas