Jadwal Tinju Dunia: Day of Reckoning Tampilkan Anthony Joshua, Deontay Wilder hingga Dmitry Bivol
Anthony Joshua, Deontay Wilder, dan Dmitry Bivol akan tampil pada jadwal tinju dunia bertajuk Day of Reckoning, Minggu (24/12/2023) dini hari.
Penulis: Guruh Putra Tama
Editor: Dwi Setiawan
![Jadwal Tinju Dunia: Day of Reckoning Tampilkan Anthony Joshua, Deontay Wilder hingga Dmitry Bivol](https://asset-2.tstatic.net/tribunnews/foto/bank/images/dmitry-bivol-2.jpg)
Petinju yang ada di kelas berat ringan itu akan berhadapan dengan Lyndon Arthur.
Berbeda dari dua laga sebelumnya, duel Dmitry Bivol dan Lyndon Arthur akan mempertaruhkan sabuk juara.
Adalah sabuk juara milik Bivol, yaitu sabuk di kelas berat ringan versi WBA yang akan dipertaruhkan.
Berikut ini jadwal tinju dunia Day of Reckoning.
Jadwal Tinju Dunia
Minggu, 24 Desember 2023
- Anthony Joshua vs Otto Wallin; Heavyweight (Dimulai sekira pukul 07.00 WIB)
- Deontay Wilder vs Joseph Parker; Heavyweight (Dimulai sekira pukul 05.00 WIB)
- Dmitry Bivol vs Lyndon Arthur; Perebutan Sabuk Juara Kelas Berat Ringan WBA (Dimulai sekira pukul 04.00 WIB)
- Daniel Dubois vs Jarrell Miller; Heavyweight
- Jai Opetaia vs Ellis Zorro; Cruiserweight
- Filip Hrgovic vs Mark de Mori; Heavyweight
- Arslanbek Makhmudov vs. Agit Kabayel
- Frank Sanchez vs. Junior Fa; Heavyweight
(Tribunnews.com/Guruh)
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.