Pujian Terus Mengalir untuk Megawati di Liga Voli Korea, dari Pelatih Tim Lawan hingga Media Lokal
Pujian terus mengalir untuk Megawati Hangestri yang kini mulai kembali gacor di Liga Voli Korea.
Penulis: Isnaini Nurdianti
Editor: Dwi Setiawan
Instagram @red__sparks
Pevoli Indonesia Megawati Hangestri Pertiwi ketika berfoto bersama penggemar dari Indonesia yang hadir di kandang Daejeon Jungkwanjang Red Sparks. Pujian terus mengalir untuk Megawati Hangestri yang kini mulai kembali gacor di Liga Voli Korea.
Sedangkan dalam daftar top skor, Megawati nangkring di posisi enam dengan 559 poin.
Klasemen Liga Voli Korea
1. Hyundai Hillstate - 62 poin
2. Pink Spiders - 56 poin
3. GS CaItex - 43 poin
4. Red Sparks - 41 poin
5. IBK AItos - 33 poin
6. Hi-Pass - 28 poin
Berita Rekomendasi
7. AI Peppers - 7 poin
Daftar Top Skor Liga Voli Korea
1. Gyselle Silva (GS Caltex) - 723 poin
2. Brittany Abercrombie (IBK Altos) - 677 poin
3. Vanja Bukilic (Hi-Pass) - 655 poin
4. Laetitia Moma Bassoko (Hyundai Hillstate) - 595 poin
5. Yaasmeen Bedart-Ghani (AI Pepper) - 586 poin
6. Megawati Hangestri Pertiwi (Red Sparks) - 559 poin
7. Kim Yeon-koung (Pink Spiders) - 552 poin
8. Jelena Mladenovic (Pink Spiders) - 501 poin
9. Giovanna Milana (Red Sparks) - 488 poin
10. Yang Hyo-jin (Hyundai Hillstate) - 392 poin
(Tribunnews.com/Isnaini)