Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
DOWNLOAD
Tribun Sport

Jadwal Perempat Final Malaysia Masters 2024 Live INews TV: 4 Wakil Beraksi, Ada Perang Saudara

Jadwal perempat final Malaysia Masters 2024 menampilkan 4 wakil Indonesia yang akan berjuang demi tiket semifinal.

Penulis: Niken Thalia
Editor: Muhammad Nursina Rasyidin
zoom-in Jadwal Perempat Final Malaysia Masters 2024 Live INews TV: 4 Wakil Beraksi, Ada Perang Saudara
PBSI
Jadwal Perempat Final Malaysia Masters 2024 Live INews TV: 4 Wakil Beraksi - Rinov/Pitha kalah dari ganda campuran Malaysia, Chen Tang Jie/Toh Ee Wei, dalam babak pertama India Open 2024, Rabu (17/1/2024). 

Lawan yang akan dihadapi oleh Putri KW di babak perempat final Malaysia Masters 2024 nanti adalah utusan Thailand, Busanan Ongbamrungphan.

Terakhir, akan ada permainan dari Rehan Naufal/Lisa Ayu dari ganda campuran.

Rehan/Lisa akan berhadapan dengan utusan tuan rumah, Goh Soon Huat/Lai Shevon Jemie.

Duel Rehan/Lisa vs utusan tuan rumah ini cukup menarik karena keduanya termasuk wakil dengan status unggulan.

Badminton Lovers bisa menyaksikan babak perempat final Malaysia Masters 2024 melalui iNews TV atau Youtube BWF TV gratis.

Live Hasil Perempat Final Malaysia Masters 2024

Link BWF TV >>>

Link iNews TV >>>

Berita Rekomendasi

Link >>>

Link >>>

Jadwal Perempat Final Malaysia Masters 2024

Mulai Pukul 08.00 WIB

Court 1

- Match 2 (XD): Goh Soon Huat/Lai Shevon Jemie (Malaysia) vs Rehan Naufal/Lisa Ayu (Indonesia)

- Match 3 (WS): Putri Kusuma Wardani (Indonesia) vs Busanan Ongbamrungphan (Thailand)

Court 3

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Klik Di Sini!
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
×

Ads you may like.

© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas