Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun Sport

Nggak Malu Jasa Besar Mike Tyson, Jake Paul Puji Si Leher Beton

Jake Paul memberikan pujian kepada Mike Tyson yang dianggap punya nama besar di dunia tinju.

Penulis: Guruh Putra Tama
zoom-in Nggak Malu Jasa Besar Mike Tyson, Jake Paul Puji Si Leher Beton
AFP/KENA BETANCUR
Mantan petinju AS Mike Tyson (kiri) dan sensasi YouTube Jake Paul bercanda saat konferensi pers di Teater Apollo di New York, pada 13 Mei 2024. 

Pada saat melawan Jake Paul nanti, Mike Tyson akan berusia 58 tahun.

Sementara itu, Jake Paul saat ini masih berusia 27 tahun.

Artinya, ada selisih usia 31 tahun yang memisahkan kedua petinju ini.

Meski demikian, Tyson tak gentar.

Ia mengaku tak sabar untuk memukul KO Jake Paul.

"Saya menantikan untuk bisa memasuki ring bersama Jake Paul di Texas," ungkap Mike Tyson dikutip dari Boxing News24.

"Dia (Jake Paul) secara signifikan menegaskan statusnya sebagai seorang petinju."

BERITA TERKAIT

"Akan terasa menyenangkan untuk melihat apa yang bisa ia lakukan."

"Ambisinya sebagai anak muda akan beradu dengan pengalaman dan kemampuan seorang petinju terbaik," sambungnya.

(Tribunnews.com/Guruh)

Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di

Wiki Populer

© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas