Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun Sport

Daftar Bonus Atlet Indonesia Peraih Medali Olimpiade Paris 2024, Emas Diguyur Rp6 Miliar

Menpora Dito Ariotedjo telah memberi kepastian soal besaran bonus bagi atlet Indonesia peraih medali Olimpiade Paris 2024, ini daftarnya.

Penulis: Isnaini Nurdianti
Editor: Muhammad Nursina Rasyidin
zoom-in Daftar Bonus Atlet Indonesia Peraih Medali Olimpiade Paris 2024, Emas Diguyur Rp6 Miliar
AFP LUIS TATO/FABRICE COFFRINI/MIGUEL MEDINA
Foto Gregoria Mariska Tunjung, Veddriq Leonardo, dan Rizki Juniansyah, saat menerima medali di Olimpiade Paris 2024. Menpora Dito Ariotedjo telah memberi kepastian soal besaran bonus bagi atlet Indonesia peraih medali Olimpiade Paris 2024, ini daftarnya. 

Tak hanya itu, raihan dua emas tersebut juga mengulang prestasi Indonesia di Olimpiade Barcelona 1992 silam.

Adapun di kawasan ASEAN, Indonesia hanya kalah dari Filipina yang berhasil mencatatkan dua emas dan dua perunggu.

Daftar Bonus Atlet Indonesia Peraih Medali Olimpiade Paris 2024

Atlet:
Atlet Peraih Emas: Rp6 Miliar
Atlet Peraih Perunggu: Rp1,65 Miliar

Pelatih:
Pelatih Atlet Peraih Emas: Rp2,75 Miliar
Pelatih Atlet Peraih Perunggu: Rp675 Juta

Klasemen Akhir Perolehan Medali Olimpiade Paris 2024

Minggu (11/8/2024) pukul 12.30 WIB

1. Amerika Serikat: 40 emas, 44 perak, 42 perunggu, total 122 medali

2. China: 40 emas, 27 perak, 24 perunggu, total 91 medali

Berita Rekomendasi

3. Jepang: 20 emas, 12 perak, 13 perunggu, total 45 medali

4. Australia: 18 emas, 19 perak, 16 perunggu, total 53 medali

5. Prancis: 16 emas, 26 perak, 22 perunggu, total 6 medali4

6. Belanda: 15 emas, 7 perak, 12 perunggu, total 34 medali

7. Inggris Raya: 14 emas, 22 perak, 29 perunggu, total 65 medali

8. Korea Selatan: 13 emas, 9 perak,10 perunggu, total 32 medali

...

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas