Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Superskor

Persela Tak Gentar Hadapi Pemain Bintang Persisam

Tim tamu Persela Lamongan mengaku telah mempersiapkan diri menghadapi tim tuan rumah Persisam Putra Samarinda, pada kompetisi Indonesia

Editor: Anwar Sadat Guna
zoom-in Persela Tak Gentar Hadapi Pemain Bintang Persisam
TRIBUNKALTIM/NEVRIANTO HP/NEVRI
Striker Mitra Kukar Anindhito (kuning) adu kecepatan dengan pemain Persela Lamongan Roman Guliat saat berebut bola saat pertandingan ISL di Stadion Aji Imbut Tenggarong Seberang, Kamis (2/2/2012) 

Laporan Wartawan Tribun Kaltim Budhi Hartono

TRIBUNNEWS.COM, SAMARINDA - Tim tamu Persela Lamongan mengaku telah mempersiapkan diri menghadapi tim tuan rumah Persisam Putra Samarinda, pada kompetisi Indonesia Super League (ISL), Senin (6/2/2012) besok.

Pelatih Persela Lamongan Miroslav Janu mengatakan, Persisam Putra Samarinda memiliki pemain-pemain bintang yang memiliki kualitas. Meski secara materi pemain terbilang lebih bagus, ia tetap menargetkan untuk meraih poin.

"Menurut saya, Persisam materi pemainnya bagus-bagus. Banyak pemain bintang. Saya sudah siapkan pemain-pemain untuk menghadapi Persisam," kata Miroslav, sebelum melakukan latihan ujicoba lapangan, Minggu (5/2/2012).

Disinggung materi pemain bintang di Persisam Putra, Miroslav mengaku, perlu mewaspadai pemain-pemain depan tim berjuluk Pesut Mahakam.

Ia menyebutkan, beberapa pemain depan yang perlu diantisipasi yakni Cristian Gonzales Cs.

"Terutama pemain-pemain depan. Karena mereka bagus-bagus. Ada Gonzales, ada Yongki. Tetapi kita tidak ada instruksi ke pemain," ucap Miroslav.

Berita Rekomendasi

Selama latihan ujicoba lapangan, skuad Persela Lamongan melakukan latihan finishing juga beberapa kali.

Sumber: Tribun Kaltim
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Persebaya
11
7
3
1
11
6
5
24
2
Persib
11
6
5
0
19
8
11
23
3
Borneo
11
6
3
2
16
7
9
21
4
Bali United
11
6
2
3
16
9
7
20
5
PSM Makasar
11
4
6
1
14
7
7
18
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas