Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Superskor

Victor Igbonefo-Raphael Maitimo Turut Nyanyikan Indonesia Raya

Dari sorot kamera televisi, mulut mereka komat-kamit menyanyikan lagu Indonesia Raya

Penulis: Ravianto
zoom-in Victor Igbonefo-Raphael Maitimo Turut Nyanyikan Indonesia Raya
duniasoccer
Victor Igbonefo 

TRIBUNNEWS.COM, JAKARTA - Dua pemain naturalisasi, Victor Igbonefo dan raphael Maitimo terlihat turut menyanyikan lagu kebangsaan Indonesia jelang lawan Belanda.

Dari sorot kamera televisi, mulut mereka komat-kamit menyanyikan lagu Indonesia Raya.

Igbonefo dan Maitimo baru saja dinaturalisasi. Keduanya jadi starter di laga lawan Belanda.

Indonesia: Kurnia Meiga, Ricardo Salampesy, Victor Igbonefo, Toni Sucipto, Boaz Solossa, Sergio van Dijk, Rapahel Maitimo, Greg Nwokolo, Immanuel Wanggai, Ahmad Jufriyanto, M. Roby

Belanda: Jasper Cillessen, Daryl Janmaat, Ron Vlaar, Erik Pieters, Miquel Nelom, Jonathan De Guzman, Ruben Schaken, Jens Toonrnstra, Robin van Persie, Wesley Sneijder, Jeremain Lens

Berita Rekomendasi
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Liverpool
17
13
3
1
40
17
23
42
2
Arsenal
18
10
6
2
35
16
19
36
3
Chelsea
18
10
5
3
38
21
17
35
4
Nottm Forest
18
10
4
4
24
19
5
34
5
Newcastle
18
8
5
5
30
21
9
29
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas