Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Superskor

AC Milan Pulangkan Ricardo Kaka Tanpa Biaya

Kabarnya, Kaka didapatkan Milan secara gratis meski belum ada pengumuman dari kedua pihak.

Penulis: Ravianto
zoom-in AC Milan Pulangkan Ricardo Kaka Tanpa Biaya
zimbio
Kaka 

TRIBUNNEWS.COM, MILANO - AC Milan akhirnya mengembalikan Ricardo Kaka ke San Siro.

Kepastian didapat setelah Milan menyetujui bea transfer dengan Real Madrid.

Gelandang 31 tahun itu beberapa hari terakhir memang mengutarakan keinginannya pindah setelah tahu dirinya tak dapat peran utama di tim Madrid.

Kepindahan Kaka ke Milan itu juga semakin kentara setelah Kevin Prince Boateng, pemilik nomor 10 sekaligus penyerang lubang Rossoneri hengkang ke Schalke 04, kemarin.

Kabarnya, Kaka didapatkan Milan secara gratis meski belum ada pengumuman dari kedua pihak. Kaka akan dikontrak dua tahun di Milan.

Berita Rekomendasi
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Napoli
19
14
2
3
30
12
18
44
2
Atalanta
18
13
2
3
43
20
23
41
3
Inter Milan
17
12
4
1
45
15
30
40
4
Lazio
19
11
2
6
33
27
6
35
5
Juventus
18
7
11
0
30
15
15
32
© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas