Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Superskor

PSSI Bentuk Tim Pembela

Pembentukan Tim Pembela PSSI ini untuk menghadapi kisruh PSSI-Menpora sekaligus memberikan keterangan terhadap pihak-pihak yang dianggap destruktif.

Penulis: Reynas Abdila
Editor: Husein Sanusi
zoom-in PSSI Bentuk Tim Pembela
KOMPAS/AGUS SUSANTO
Pintu gerbang masuk ke dalam Kantor PSSI di segel dengan rantai besi oleh Pecinta Sepakbola Indonesia di Senayan, Jakarta, Minggu (19/4/2015). Menpora Imam Nahrawi menjatuhkan sanksi administratif kepada PSSI yang isinya memutuskan, pemerintah tidak mengakui seluruh kegiatan PSSI, termasuk hasil KLB di Surabaya yang memilih kepengurusan periode 2015-2019. KOMPAS/AGUS SUSANTO 

TRIBUNNEWS.COM, JAKARTA - Persatuan Sepakbola Seluruh Indonesia (PSSI) membentuk "Tim Pembela" demi menuntaskan SK Pembekuan yang dilakukan badan pemerintah melalui Kementerian Pemuda dan Olahraga (Kemenpora).

Ini disampaikan salah satu Tim Pembela PSSI, Togar Manahan dalam konfrensi pers yang berlangsung di Kantor PSSI, Senayan, Jakarta Pusat, Rabu (22/4/2015).

"Pembentukan Tim Pembela PSSI ini untuk menghadapi kisruh PSSI-Menpora sekaligus memberikan keterangan terhadap pihak-pihak yang dianggap destruktif," ujar Togar kepada awak media.

Selain itu, PSSI juga sudah melayangkan gugatan SK Pembekuan kepada Pengadilan Tata Usaha Negara (PTUN). Kata dia, Rabu (22/4/2015) siang tadi gugatan sudah didaftarkan ke PTUN Jakarta Timur.

Berita Rekomendasi
Tags:
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Persib
17
11
6
0
30
12
18
39
2
Persebaya
17
11
4
2
22
13
9
37
3
Persija Jakarta
18
10
4
4
28
18
10
34
4
Bali United
17
8
4
5
25
16
9
28
5
Arema
17
8
4
5
27
21
6
28
© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas