Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Superskor

Inter Milan Harus Finis di Tempat Ketiga Supaya Tampil di Liga Eropa Javier Zanetti

Wakil Presiden Inter Milan, Javier Zanetti, mengungkapkan kekurangan timnya dibandingkan dengan Juventus dan Napoli.

Editor: Toni Bramantoro
zoom-in Inter Milan Harus Finis di Tempat Ketiga Supaya Tampil di Liga Eropa Javier Zanetti
gettyimages.ie
Javier Zanetti, 

TRIBUNNEWS.COM, MILAN - Wakil Presiden Inter Milan, Javier Zanetti, mengungkapkan kekurangan timnya dibandingkan dengan Juventus dan Napoli.

Menurut Zanetti, kekurangan timnya adalah keikutsertaan di Liga Champions.

Terakhir Inter tampil di kompetisi tertinggi Eropa itu pada musim 2011-2012.

"Apa kekurangan Inter dibandingkan Juventus dan Napoli? untuk klub seperti kami, penting kembali ke kompetisi Eropa," ujar Zanetti, Minggu (20/3/2016).

Kembalinya Inter ke kompetisi itu dipandang penting karena bisa membantu tim menyusun perencanaan.

"Itu bisa membuat kami merencanakan musim lebih baik dan membangun tim yang bisa terus berkembang," ungkap Zanetti yang pernah menjadi kapten Inter.

Untuk kembali ke Liga Champions, Inter harus finis di tiga besar Liga Italia.

Berita Rekomendasi

Saat ini, klub berjuluk Nerazzurri itu berada di peringkat empat dengan torehan 55 poin.

Sumber: SuperBall.id
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Napoli
21
16
2
3
35
14
21
50
2
Inter Milan
20
14
5
1
51
18
33
47
3
Atalanta
21
13
4
4
46
24
22
43
4
Lazio
21
12
3
6
37
28
9
39
5
Juventus
21
8
13
0
34
17
17
37
© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas