Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Superskor

Frank Lampard Tanggapi Keputusan Chelsea Kembali Rekrut David Luiz

Lampard meyakini kehadiran Luiz bisa memberi dampak besar di lini belakang.

Penulis: Reynas Abdila
zoom-in Frank Lampard Tanggapi Keputusan Chelsea Kembali Rekrut David Luiz
espncdn.com
Frank Lampard. 

TRIBUNNEWS.COM - Legenda Chelsea, Frank Lampard turut menanggapi keputusan Chelsea merekrut bek David Luiz di masa akhir jendela transfer pemain musim panas 2016.

Sebagian besar The Blues -suporter Chelsea- menilai penggawa asal Brasil itu kerap melakukan blunder, tapi Lampard justru berkata sebaliknya.

“Keputusan yang sangat bagus. Saya pernah main dengan David Luiz, dia bek tangguh dan memiliki stamina luar biasa," ujar Lampard.

David Luiz kembali ke Stamford Bridge dari Paris Saint Germain senilai 34 juta poundsterling.

Lampard yang sekarang bermain di Liga Amerika Serikat (MLS) meyakini kehadiran Luiz bisa memberi dampak besar di lini belakang.

Berita Rekomendasi
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Liverpool
19
14
4
1
47
19
28
46
2
Arsenal
20
11
7
2
39
18
21
40
3
Nottm Forest
20
12
4
4
29
19
10
40
4
Chelsea
20
10
6
4
39
24
15
36
5
Newcastle
20
10
5
5
34
22
12
35
© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas