Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Superskor

Thailand vs Indonesia: Thailand Masih Tim Terbaik di Asia Tenggara kata Alfred Riedl

Pelatih Timnas Indonesia Alfred Riedl berhasil mengalahkan Timnas Thailand di leg pertama partai final Piala AFF 2016.

Editor: Toni Bramantoro
zoom-in Thailand vs Indonesia: Thailand Masih Tim Terbaik di Asia Tenggara kata Alfred Riedl
TWITTER/@FAT
Timnas Thailand 

TRIBUNNEWS.COM, BANGKOK - Pelatih Timnas Indonesia, Alfred Riedl berhasil mengalahkan Timnas Thailand di leg pertama partai final Piala AFF 2016.

Meski berhasil mengalahkan Timnas Thailand, Riedl masih menganggap Thailand sebagai tim terbaik di ASEAN.

"Tentu saja, Thailand merupakan tim terbaik di ASEAN," kata Riedl.

"Thailand bermain sangat baik (di leg pertama)," lanjut Riedl.

Di leg pertama Indonesia berhasil mengalahkan Timnas Thailand dengan skor 2-1.

Tentu itu merupakan modal awal yang baik untuk skuad Garuda.

Laga Leg kedua akan digelar pada Sabtu (17/12/2016) di Stadion Rajamangala, Bangkok.

Berita Rekomendasi
Sumber: SuperBall.id
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Persib
17
11
6
0
30
12
18
39
2
Persebaya
17
11
4
2
22
13
9
37
3
Persija Jakarta
17
9
4
4
25
16
9
31
4
Bali United
17
8
4
5
25
16
9
28
5
Arema
17
8
4
5
27
21
6
28
© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas