Taklukkan Australia, Timnas U-16 Jepang Melaju ke Final Piala Asia U-16 2018
Timnas U-16 Jepang melaju ke final Piala Asia U-16 2018 setelah menumbangkan Australia, Kamis (4/10/2018) sore waktu Malaysia.
Editor: Bolasport.com
ADAM AIDIL/AFC
Suka cita pemain Timnas U-16 Jepang seusai mencetak gol ke gawang Timnas U-16 Oman pada laga perempatfinal Piala Asia U-16 2018 di Stadion Nasional Bukit Jalil, Kuala Lumpur, Malaysia, 30 September 2018.
TRIBUNNEWS.COM – Timnas U-16 Jepang melaju ke final Piala Asia U-16 2018 setelah menumbangkan Australia, Kamis (4/10/2018) sore waktu Malaysia.
Timnas U-16 Jepang bersua timnas U-16 Australia pada semifinal Piala Asia U-16 2018.
Laga berakhir dengan skor 3-1 untuk Jepang di Stadion Nasional Bukit Jalil, Kuala Lumpur, Malaysia.
Delapan menit laga jalan, Noah Botic membuat jala Jepang bergetar via sepakan 12 pas.
Skor 1-0 untuk skuat Joeys, julukan Australia, pun bertahan sampai jeda laga.
Tertinggal satu gol, Jepang pada babak kedua bangkit dan sukses meneror pertahanan Australia.
Berita Rekomendasi
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.