Serangan Bertubi-tubi Ezechiel Bawa Persib Unggul atas Persiwa
Sundulan Ezechiel N'Douassel berhasil memecah kebuntuan Persib Bandung di menit ke-16 pertandingan.
Editor: aidina fitra
MUHAMMAD BAGAS/BOLASPORT.COM
Striker Persib Bandung, Ezechiel N'Douassel (kanan), merayakan gol bersama rekan setimnya, Jonathan Bauman, saat melawan PSM Makassar pada pekan kesepuluh Liga 1 2018 di Stadion GBLA, Bandung, Rabu(23/05/18).
TRIBUNNEWS.COM- Sundulan Ezechiel N'Douassel berhasil memecah kebuntuan Persib Bandung di menit ke-16 pertandingan.
Berlaga melawan Persiwa Wamena, Di Stadion Si Jalak Harupat, Senin (11/2/2019), Persib Bandung memang langsung bermain menyerang sejak peluit pertama dibunyikan.
Sebelum gol terjadi, kans Persib Bandung didapat Ezechiel di kotak penalti Persiwa.
Berita Rekomendasi
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.