Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Superskor

Pelatih Timnas U-22 Vietnam Instruksikan Para Pemainnya untuk Hentikan Marinus Wanewar

Pelatih Timnas U-22 Vietnam, Nguyen Quoc Tuan mewaspadai striker Indonesia, Marinus Wanewar jelang laga semifinal Piala AFF U-22 2019.

Editor: Bolasport.com
zoom-in Pelatih Timnas U-22 Vietnam Instruksikan Para Pemainnya untuk Hentikan Marinus Wanewar
INSTAGRAM PSSI
Marinus Wanewar bersama pemain timnas U-22 Indonesia merayakan gol yang dicetak saat melawan Madura United. 

TRIBUNNEWS.COM - Pelatih Timnas U-22 Vietnam, Nguyen Quoc Tuan mewaspadai striker Indonesia, Marinus Wanewarjelang laga semifinal Piala AFF U-22 2019.

Timnas U-22 Indonesia akan menghadapi timnas U-22 Vietnampada laga semifinal yang rencananya akan digelar di Stadion Olimpik, Phnom Penh, Kamboja, Minggu (24/2/2019).

Juru taktik Vietnam, Nguyen Quoc Tuan secara khusus menyebut satu pemain Indonesia yang layak diwaspadai, yakni Marinus Wanewar.

Quoc Than mewaspadai ketajaman Marinus yang sudah mengoleksi 3 gol sejauh ini.

"Kekuatan Indonesia adalah semangat dan kualitas fisiknya. Mereka punya Marinus Wanewar, yang mencetak 3 gol di turnamen ini. Kami harus temukan cara untuk mencegahnya," kata Quoc Than seperti dilansir BolaSport.com dari Fox Sport Asia.

Baca Juga : Resmi! Steven Paulle Gabung Persija, Nasib Neguete di Ujung Tanduk

Lebih lanjut, Quoc Than tetap menargetkan kemenangan bagi Vietnam untuk lolos ke final.

Berita Rekomendasi

"Kami sudah mempersiapkan laga ini, tim akan berkonsentrasi untuk menang. Kami akan menurunkan pemain yang berada dalam kondisi terbaik," ujarnya.

Sementara, di kubu Indonesia, pelatih Indra Sjafri telah mempersiapkan anak asuhnya untuk berlatih adu penalti.

BACA SELENGKAPNYA

Sumber: BolaSport.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Borneo
10
6
3
1
16
6
10
21
2
Persebaya
10
6
3
1
9
5
4
21
3
Persib
10
5
5
0
18
8
10
20
4
Bali United
10
6
2
2
16
8
8
20
5
Persija Jakarta
10
5
3
2
15
9
6
18
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas