Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Superskor

Daftar Runner-up Terbaik Piala Presiden 2019, Bali United Digusur Laskar Sape Kerrab

Tiga runner-up terbaik dari lima grup Piala Presiden 2019 berhak melaju ke babak delapan besar, berikut daftar peringkatnya.

Editor: Bolasport.com
zoom-in Daftar Runner-up Terbaik Piala Presiden 2019, Bali United Digusur Laskar Sape Kerrab
Instagram/pialapresident2019
Daftar peringkat runner-up terbaik Piala Presiden 2019. 

TRIBUNNEWS.COM - Tiga runner-up terbaik dari lima grup Piala Presiden 2019 berhak melaju ke babak delapan besar, berikut daftar peringkatnya.

Tiga peringkat kedua (runner-up) terbaik dari lima grup akan melaju ke babak delapan besar Piala Presiden 2019.

Selain tiga tim tersebut, lima juara grup sudah dipastikan lolos secara otomatis tanpa harus diadu dengan tim lain.

Tira-Persikabo menjadi tim pertama yang memastikan diri lolos ke babak delapan besar lewat jalur runner-up terbaik.

(Baca Juga : Kualifikasi Piala Asia U-23 - Media Vietnam Pandang Sebelah Mata Indonesia karena Hal Ini)

Tim yang kini diasuh Rahmad Darmawan itu mengoleksi tujuh poin dari tiga pertandingan Grup A.

Setelah menang lawan Persib Bandung dan Perseru Serui, Tira-Persikabo bermain imbang melawan Persebaya Surabaya pada laga terakhir.

Berita Rekomendasi

Alhasil Persebaya yang juga mengoleksi poin sama, 7, berhak atas status juara Grup A karena menang produktivitas gol dari Tira-Persikabo.

Dengan poin 7, Tira-Persikabo sudah menyegel satu tempat runner-up terbaik Piala Presiden 2019.

BACA SELENGKAPNYA

Sumber: BolaSport.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Borneo
10
6
3
1
16
6
10
21
2
Persebaya
10
6
3
1
9
5
4
21
3
Persib
10
5
5
0
18
8
10
20
4
Bali United
10
6
2
2
16
8
8
20
5
Persija Jakarta
10
5
3
2
15
9
6
18
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas