Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Superskor

Dua Pemain Persib Bandung Absen di Latihan Perdana usai Libur Sepekan

Persib Bandung kembali menggelar latihan setelah libur selama kurang lebih satu pekan.

Editor: Ravianto
zoom-in Dua Pemain Persib Bandung Absen di Latihan Perdana usai Libur Sepekan
twitter.com/persib
Febri Hariyadi dan Beckham Putra Nugraha 

Laporan Wartawan Tribun Jabar, Ferdyan Adhy Nugraha

TRIBUNNEWS.COM, BANDUNG  - Persib Bandung kembali menggelar latihan setelah libur selama kurang lebih satu pekan.

Pada sesi latihan pagi ini, Rabu (20/3/2019), pelatih Persib Bandung, Miljan Radovic mengajak para pemainnya untuk gym.

Pantauan Tribun Jabar di Sosi Sport Club, hampir semua pemain sudah ikut berlatih.

Hanya Beckham Putra Nugraha dan Moch Al Amin Syukur Fisabillah yang absen.

Menurut informasi yang diterima oleh Tribun Jabar, Beckham Putra sedang mengikuti ujian nasional.

 Kabar Terkini Persib Bandung: 4 Pemain Baru Merapat, 1 Naturalisasi, 2 Pemain Asing

Sementara Moch Al Amin Syukur Fisabillah sedang sakit sehingga harus absen latihan.

Berita Rekomendasi

Untuk pemain baru, belum ada tanda-tanda kehadiran.

Kabarnya pemain baru itu berasal dari asing Asia dan satu naturalisasi.(*)

 Truk Tronton Tabrak Truk Engkel Lalu Tubruk Warung, Sopir yang Tewas Sempat Teriak Minta Tolong

 BRAKING NEWS : Ini Penampakan Aher, Demiz, dan Soni di Sidang Korupsi Meikarta, Siap Ditanya Hakim

 

Sumber: Tribun Jabar
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Persib
16
11
5
0
29
11
18
38
2
Persebaya
17
11
4
2
22
13
9
37
3
Persija Jakarta
17
9
4
4
25
16
9
31
4
Arema
17
8
4
5
27
21
6
28
5
Bali United
16
8
3
5
24
15
9
27
© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas