Djanur Tahu Penyebab Persebaya Tak Menang di Leg Pertama Final Piala Presiden 2019
Dua gol Persebaya dicetak oleh Irfan Jaya (7') dan Damian Lizio melalui titik putih (71').
Editor: Taufik Batubara
TRIBUNNEWS.COM - Persebaya Surabaya menahan imbang 2- 2 Arema FC dalam laga final leg pertama Piala Presiden 2019 di Stadion Gelora Bung Tomo, Selasa (9/4/2019).
Dua gol Persebaya dicetak oleh Irfan Jaya (7') dan Damian Lizio melalui titik putih (71').
Sementara dua gol Arema FC dicetak oleh Hendro Siswanto (33') dan Makan Konate (78').
Hanya mampu bermain imbang, disampaikan pelatih Persebaya, Djadjang Nurdjaman, juga ada faktor minimnya masa recovery, di mana hanya berjarak dua hari dari laga sebelumnya kala hadapi Madura United di Pamekasan, Sabtu (6/4/2019).
Berita Rekomendasi
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.