Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Superskor

Arema FC Unggul 1-0 atas Persebaya pada Babak Pertama Final Piala Presiden 2019

Arema FC berhasil unggul 1-0 atas Persebaya Surabaya pada babak pertama leg kedua final Piala Presiden 2019.

Editor: Bolasport.com
zoom-in Arema FC Unggul 1-0 atas Persebaya pada Babak Pertama Final Piala Presiden 2019
suryamalang
Arema FC vs Persebaya Surabaya 

TRIBUNNEWS.COM - Arema FC berhasil unggul 1-0 atas Persebaya Surabaya pada babak pertama leg kedua final Piala Presiden 2019.

Leg kedua Final Piala Presiden 2019 antara Arema FC vs Persebaya Surabaya digelar di Stadion Kanjuruhan, Malang, Jumat (12/4/2019) pukul 20.00 WIB.

Gol dari Arema FC berhasil dicetak oleh Ahmad Nur Hardianto.

Saat kick-off babak pertama dimulai, Arema FC hampir saja menjebol gawang Persebaya pada menit lewat sepakan dari Ricky Kayame.

Pada menit kedua, Persebaya memiliki peluang emas lewat Jalilov namun bola mengenai mistar gawang Arema FC.

Pada menit ketiga, tendangan bebas dari Makan Konate masih menyamping di sisi kiri gawang Persebaya.

Pada menit kelima Damian Lizio hampir saja menjebol gawang Arema FC namun bola masih bisa diamankan oleh Kartika Ajie.

Berita Rekomendasi

Pada menit ke-28, tendangan bebas Makan Konate masih bisa dihalau oleh barisan belakang Persebaya.

 HALAMAN SELANJUTNYA

Sumber: BolaSport.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Persebaya
16
11
4
1
22
11
11
37
2
Persib
15
10
5
0
28
11
17
35
3
Persija Jakarta
16
8
4
4
24
16
8
28
4
PSM Makasar
16
6
9
1
22
13
9
27
5
Borneo
16
7
5
4
23
11
12
26
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas