Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Superskor

Berita Persib - Bawa 18 Pemain, Robert Rene Alberts Ingin Putus Hasil Buruk di Kandang Semen Padang

Berita Persib Terkini, Bawa 18 Pemain, Robert Rene Alberts Ingin Putus Hasil Buruk di Kandang Semen Padang

Penulis: Muhammad Nursina Rasyidin
Editor: Tiara Shelavie
zoom-in Berita Persib - Bawa 18 Pemain, Robert Rene Alberts Ingin Putus Hasil Buruk di Kandang Semen Padang
TRIBUN JABAR/Deni Denaswara
Skuat Persib Bandung Menang Telak 3-0 atas Persipura Jayapura, untuk Liga 1 2019 di Stadion Si Jalak Harupat. Sabtu (18/5/2019). ( 

Berkaca dari hal tersebut, eks pelatih PSM ini mengaku optimis memenangkan pertandingan atas Semen Padang.

Baca: Kabar Liga 1 2019 - Jafri Sastra Ungkap Kunci Kemenangan PSIS atas Persija

"Targetnya ada ini, jika Persib bandung belum pernah menang di Padang maka terget kami adalah pecahkan rekor baru dan menang," ujarnya melanjutkan.

Sementara tim tuan rumah, Semen Padang mendapati hasil bagus di pekan kedua Liga 1 2019 lalu.

Teja Paku Alam, dkk, menahan imbang tuan rumah PSS Sleman dengan skor 1-1.

Laga Semen Padang vs Persib dapat disaksikan melalui live streaming Vidio.com atau O'Channel.

Baca: Jadwal Liga 1 2019 Pekan Ke-3, Perubahan Venue Persija vs Bali United, Arema vs Persela Malam Ini

Baca: Klasemen Liga 1 2019 - Tiga Tim Raih Hasil Sempurna, Persija Takluk di Kandang PSIS

Berikut Daftar Pemain Persib hadapi Semen Padang FC

Kiper

  • I Made Wirawan
  • M. Natshir Fadhil Mahbuby
Berita Rekomendasi

Pemain Belakang

  • Indra Mustafa
  • Achmad Jufriyanto
  • Bojan Malisic
  • Ardi Idrus
  • Henhen Herdiana

Pemain Tengah

  • Hariono
  • Dedi Kusnandar
  • Supardi Nasir
  • Ghozali Siregar
  • Febri Hariyadi
  • Kim Jeffrey Kurniawan
  • Erwin Ramdani

Pemain Depan

  • Rene Mihelic
  • Artur Gevorkyan
  • Muchlis Hadi Ning
  • Ezechiel N’Douassel

(Tribunnews.com/Sina)

Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Persib
17
11
6
0
30
12
18
39
2
Persebaya
17
11
4
2
22
13
9
37
3
Persija Jakarta
17
9
4
4
25
16
9
31
4
Bali United
17
8
4
5
25
16
9
28
5
Arema
17
8
4
5
27
21
6
28
© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas