Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Superskor

Liga 1 2019: PSIS Kembali Kalah, Semen Padang Menang Perdana

Laskar Mahesa Jenar kalah secara beruntun dan membuat Semen Padang merasakan kemenangan perdana, Jumat 16 Agustus

Penulis: Drajat Sugiri
Editor: Gigih
zoom-in Liga 1 2019: PSIS Kembali Kalah, Semen Padang Menang Perdana
TRIBUNPADANG.COM/REZI AZWAR
Laskar Mahesa Jenar kalah secara beruntun dan membuat Semen Padang merasakan kemenangan perdana, Jumat 16 Agustus 

Laskar Mahesa Jenar kalah secara beruntun dan membuat Semen Padang merasakan kemenangan perdana

TRIBUNNEWS.COM - Salah satu pertandingan yang cukup menyita perhatian adalah Semen Padang vs PSIS Semarang, Jumat, 16 Agustus 2019.

Pertandingan antarab Semen Padang vs PSIS Semarang berakhiran 1-0 untuk tuang rumah.

Pertandingan nini menyebabkan PSIS Semaran yang juka mempunyai julukan Mahesa Jenar mengalami kekalahana dalam emapat laga secara beruntun.

Laga antara Semen Padang vs PSIS Semarang ini digelar di H Agus Salim, Padang.

Satu satunya gol yang tercipta mampu dilesakkan oleh Irsyad Mulana.

Sang kapten mampu mencetak gol dan memberikan kemenangan perdana bagi tim yang berjuluk Kabau Sirah itu.

BERITA REKOMENDASI

Gol Irsyad Maulana dapat dikatakan gol yang telat karena terjadi saat waktu menunjukkan menit ke 90'.

Baca: Klasemen Sementara Pekan 14 Liga 1 Setelah Laga Jumat, 16 Agustus 2019

Baca: Jadwal Pekan ke-15 dan Klasemen Sementara Liga 1 2019, Bali United Kudeta Tira Persikabo

Berawal dari tendangan bebas, bola tendangan Irsyad mengenai pemain belakang pemain PSIS Semarang dan meluncur ke gawang tanpa bisa diantisipasi oleh Joko Ribowo.

Kemenangan ini tentunya sangat disyukuri oleh semua pendukung Semen Padang termasuk tim pelatih dan pemain.

Dilansir dari laman liga 1, pelatih Semen Padang, Weliansyah tak bisa menyembunyikan kebahagiaannya dengan kemenangan atas PSIS.

Weli sapaan akrabnya mengapresiasi perjuangan pemainnya dalam laga ini.

"Alhamdulillah kita berhasil meraih kemenangan perdana kita. Anak-anak bermain sangat luar biasa. Mereka berjuang dari menit awal sampai menit akhir. Applaus untuk kita semua, karena kemenangan ini tidak hanya bernilai tiga poin saja. Tapi lebih dari itu," ujarnya.


"Kita benar-benar sangat mensyukuri hasil ini. Kemenangan harus menunggu sampai menit akhir laga. Kita berharap hasil ini semakin meningkatkan motivasi pemain untuk laga melawan Persela Lamongan," tambahnya.

Weliansyah berharap meski saat ini timnya masih berada di dasar klasemen, tapi momen kemenangan ini ingin dimanfaatkan oleh tim untuk terus bisa tampil lebih baik di laga selanjutnya.

Halaman
123
Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Borneo
10
6
3
1
16
6
10
21
2
Persebaya
10
6
3
1
9
5
4
21
3
Persib
10
5
5
0
18
8
10
20
4
Bali United
10
6
2
2
16
8
8
20
5
Persija Jakarta
10
5
3
2
15
9
6
18
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas