Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Superskor

Persib Vs Persebaya: Pelatih Maung Soroti Kualitas Striker Asing Bajul Ijo

Pelatih Persib Bandung, Robert Rene Alberts, juga mengakui jika kekuatan Persebaya musim ini lebih baik.

Editor: Hasiolan Eko P Gultom
zoom-in Persib Vs Persebaya: Pelatih Maung Soroti Kualitas Striker Asing Bajul Ijo
Instagram/officialpersebaya
David Da Silva dan Osvaldo Haay. 

Sedangkan satu gol Persebaya lainnya diciptakan oleh Irfan Jaya.

Perlu Siapkan Mental

Pelatih Persib Bandung, Robert Rene Albert menyatakan perlunya kesiapan mental bertanding anak asuhnya.

Baca: Jadwal Siaran Langsung TVRI Denmark Open 2019: Marcus/Kevin, Jojo, dan Ginting Turun Berlaga

Baca: Timnas Indonesia Akhirnya Panggil Otavio Dutra: Tugas Berat Lawan Vietnam

Baca: Delapan Nama Pemain Manchester United yang Diusulkan Dijual: Dari Matic Hingga Juan Mata

Baca: Tiket MotoGP Indonesia 2021 di Sirkuit Mandalika Siap Dijual Bulan Depan

Baca: Persija Dapat Izin Tapi Persib Tidak, Ini Reaksi Robert Alberts


Hal itu dikarenakan Persib Bandung selalu menderita hasil kurang memuasakan saat berlaga di Pulau Dewata.

“Itu yang kami diskusikan di ruang ganti. Tahun lalu, secara mental pemain masih belum kuat lantaran banyak hal yang menerpa tim di musim tersebut,” kata Robert seperti dilansir dari laman resmi klub.

Namun ia cukup bernafas lega terkait banyaknya pemain yang sudah memiliki pengalaman untuk menatap laga kandang tersebut.

“Hal positifnya, masih banyak pemain kami yang sudah merasakan pengalaman itu," jelas mantan pelatih PSM Makassar itu.

Robert Rene Alberts.
Robert Rene Alberts. (persib.co.id)
Berita Rekomendasi

"Mereka tak ingin mengalami hal serupa pada tahun ini,” imbuhnya.

Untuk mempersiapakan timnya, Robert menginstuksikan anak asuhanya melakoni game internal.

Latihan yang dilakukan pada Sabtu, (12/10/2019) berakhir dengan skor 2-2.

Menurut Robert, laga yang berakhir dengan skor 2-2 itu berlangsung menarik sesuai harapan.

Menurutnya seluruh pemain melakukan dengan antusias dan mulai kembali menemukan ritme permainan setelah sepekan tak bertanding.

“Saya cukup puas dengan game internal ini. Lebih intensif dan sedikit terasa seperti pertandingan resmi. Semua pemain bahkan menganggap ini laga yang serius,” ungkap Pria asal Belanda itu.

Pemain Persib Bandung Ezechiel N Douassel (kiri) adu kuat di udara dengan Febri Hariyadi saat mengikuti latihan di Stadion Sport Jabar, Arcamanik, Bandung, Kamis (25/7/2019). Keduanya sama-sama sudah menyumbangkan 6 gol di musim ini.
Pemain Persib Bandung Ezechiel N Douassel (kiri) adu kuat di udara dengan Febri Hariyadi saat mengikuti latihan di Stadion Sport Jabar, Arcamanik, Bandung, Kamis (25/7/2019). Keduanya sama-sama sudah menyumbangkan 6 gol di musim ini. (Tribun Jabar/Deni Denaswara)

Robert juga menyinggung terkait persiapan untuk lapangan yang akan digunakan.

Halaman
123
Sumber: BolaSport.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Persebaya
11
7
3
1
11
6
5
24
2
Persib
11
6
5
0
19
8
11
23
3
Borneo
11
6
3
2
16
7
9
21
4
Bali United
11
6
2
3
16
9
7
20
5
PSM Makasar
11
4
6
1
14
7
7
18
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas