Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Superskor

Hasil Liga Spanyol, Alaves vs Real Madid: Gol Ramos & Carvajal Bawa Los Blancos Puncaki Klasemen

Hasil Liga Spanyol, Alaves vs Real Madid: Gol Ramos & Carvajal Bawa Los Blancos Puncaki Klasemen

Penulis: Rochmat Purnomo
Editor: Whiesa Daniswara
zoom-in Hasil Liga Spanyol, Alaves vs Real Madid: Gol Ramos & Carvajal Bawa Los Blancos Puncaki Klasemen
Realmadrid.com
Hasil Liga Spanyol, Alaves vs Real Madid: Gol Ramos & Carvajal Bawa Los Blancos Puncaki Klasemen 

TRIBUNNEWS.COM - Hasil akhir Alaves harus mengakui kemenangan Real Madrid dengan skor 1-2 di Stadion Mendizorrotza dalam ajang Liga Spanyol, Sabtu (30/11/2019).

Gol kemenangan Real Madrid dicetak oleh Sergio Ramos [52] dan Daniel Carvajal [69], sementara gol hiburan Alaves dicetak melalui titik putih oleh Lucas Perez [65].

Kemenangan ini membuat Los Blancos menempati puncak klasemen dengan 31 poin, unggul tiga poin atas Barcelona yang mempunyai 28 poin.

Barcelona baru berlaga pada Senin dini hari menjamu Atletico Madrid di markasnya.

Alaves (4-4-2)

Alaves yang berstatus sebagai tuan rumah memainkan formasi 4-4-2

Empat pemain belakang tuan rumah akan mengandalkan duet bek tengah Ximo Navarro serta Victor Laguardia.

Sementara disisi fullback kanan akan ditempati Martin Aguirregabria dan Euben Duarte di sebelah kiri.

Berita Rekomendasi

Gelandang jangkar Alaves akan menurunkan duet Tomas Pina dan Mubarak Wakaso sebagai pemutus serangan lawan.

Adapun Aleix Vidal dan Luis Roja berperan dalam menyeimbangkan lini tengah sekaligus menyuplai bola ke lini serang tuan rumah.

Selanjutnya duet Joselu serta Lucas Perez akan menggebrak lini belakang Los Blancos.

Real Madrid (4-3-3)

Tim yang berjuluk Los Blancos menerapkan formasi 4-3-3 pada laga kali ini.

Alphonse Areola yang merupakan kiper kedua Los Blancos akan memulai laga kali ini sebagai starter.

Duet bek tengah akan mengandalkan Sergio Ramos serta Eder Militao yang merupakan pemain muda andalan Los Balncos.

Halaman
1234
Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Real Madrid
19
13
4
2
43
19
24
43
2
Atlético Madrid
18
12
5
1
33
12
21
41
3
Barcelona
19
12
2
5
51
22
29
38
4
Athletic Club
19
10
6
3
29
17
12
36
5
Villarreal
18
8
6
4
34
30
4
30
© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas