Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Superskor

Live Streaming TV Online, AC Milan vs Udinese di Bein Sports 2 via Maxstream, Akses Link di Sini

Link live streaming pertandingan antara AC Milan kontra Udinese dalam laga lanjutan Liga Italia dapat anda ikuti dalam berita ini.

Penulis: Dwi Setiawan
Editor: Daryono
zoom-in Live Streaming TV Online, AC Milan vs Udinese di Bein Sports 2 via Maxstream, Akses Link di Sini
Grafis Tribunnews.com/Ananda Bayu S
Live Streaming TV Online, AC Milan vs Udinese di Bein Sports 2 via Maxstream, Akses Link Disini 

Hanya saja, langkah tidak mudah akan dijalani oleh AC Milan yang harus bermain tanpa tujuh pilar andalannya.

Dilansir Football Italia, satu pilar AC Milan yang harus absen adalah Gianluigi Donnarumma selaku kiper utama.

Kiper Timnas Italia tersebut harus absen lantaran tengah dalam pemulihan cedera paha.

Absennya Donnarumma membuka kesempatan bagi Asmir Begovic untuk melakoni debut berseragam AC Milan dalam pertandingan nanti.

Selain Donnaruma, Stefano Pioli juga dipusingkan dengan absennya beberapa andalan lini belakang AC Milan.

Nama-nama seperti Davide Calabria, Ricardo Rodriguez, dan Mateo Musacchio menjadi deretan pemain yang harus masuk meja perawatan karena masalah cedera.

Lucas Biglia dan Hakan Calhanoglu menjadi nama lain yang juga harus absen lantaran cedera.

Berita Rekomendasi

Absennya Calabria dan Rodriguez memungkinkan Andrea Conti dan Theo Hernandez akan menjadi opsi pengganti di posisi bek sayap AC Milan.

Sementara itu, pemain baru AC Milan, Simon Kjaer juga berpeluang menjalani debut setelah Musacchio harus absen.

Kjaer akan bermain di posisi bek tengah dengan berduet dengan Alessio Romagnoli di jantung pertahanan AC Milan.

Di lini tengah, Ismael Bennacer secara tidak langsung akan bermain sejak menit awal menempati posisi gelandang bertahan.

Pemain berusia 22 tahun tersebut mulai tampil menawan menjalankan tugasnya memotong serangan lawan dan penghubung antar lini AC Milan.


Bennacer akan dibantu oleh Franck Kessie dalam menjalankan perannya mengontrol keseimbangan di sektor lini tengah.

Posisi gelandang serang kemungkinan akan ditempati oleh Samu Castillejo dan Lucas Paqueta.

Halaman
1234
Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Napoli
12
8
2
2
19
9
10
26
2
Atalanta
12
8
1
3
31
15
16
25
3
Fiorentina
12
7
4
1
25
10
15
25
4
Inter Milan
12
7
4
1
26
14
12
25
5
Lazio
12
8
1
3
25
14
11
25
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas