Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Superskor

Victor Igbonefo Rindukan Suasana Latihan Bersama Skuat Persib Bandung

Victor Igbonefo mengaku sudah merindukan latihan bersama para pemain Persib Bandung,Selasa (7/4/2020)

Penulis: Gigih
Editor: Husein Sanusi
zoom-in Victor Igbonefo Rindukan Suasana Latihan Bersama Skuat Persib Bandung
SUCI RAHAYU/BOLASPORT.COM
Victor Igbonefo mengaku sudah merindukan latihan bersama para pemain Persib Bandung,Selasa (7/4/2020) 

"Tentang apa yang harus mereka lakukan di dalam latihan, mereka bisa mengikutinya," kata Robert.

Keyakinannya pun semakin kuat dengan melihat usaha lain yang ditunjukkan para pemain.

Tak hanya menjalankan program latihan dari pelatih, pemain juga melakukan latihan tambahan.

Kondisi itu membuat Robert cukup puas dengan usaha pemain dalam menjaga kebugaran.

"Beberapa pemain menambah latihannya dengan treadmill, sepeda dan latihan gym di rumah, hanya sebagai latihan tambahan."

"Dilihat dari motivasi yang ada selama sepekan ini, menurut saya sangat bagus," ucapnya.

(Tribunnews.com/Gigih)

Berita Rekomendasi
Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Persebaya
16
11
4
1
22
11
11
37
2
Persib
15
10
5
0
28
11
17
35
3
Persija Jakarta
16
8
4
4
24
16
8
28
4
PSM Makasar
16
6
9
1
22
13
9
27
5
Borneo
16
7
5
4
23
11
12
26
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas