Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Superskor

Zlatan Ibrahimovic Numpang Latihan Bersama Klub Swedia Pasca Italia Putuskan Lockdown

Zlatan Ibrahimovic memutuskan untuk numpang latihan dengan salah satu klub Swedia, Hammarby di tengah situasi lockdown Italia.

Penulis: Dwi Setiawan
Editor: Muhammad Nursina Rasyidin
zoom-in Zlatan Ibrahimovic Numpang Latihan Bersama Klub Swedia Pasca Italia Putuskan Lockdown
instagram/nebullafootball
Tanggapan Fabio Cappelo Usai Zlatan Ibrahimovic Kembali Perkuat AC Milan 

Selain itu, Zlatan Ibrahimovic dikabarkan ingin tetap bermain di kancah liga Italia pada musim depan sekalipun ia harus meninggalkan AC Milan.

Zlatan Ibrahimovic sendiri semenjak bergabung bersama AC Milan telah mampu mengangkat performa Rossoneri yang sempat anjlok pada awal musim.

Torehan empat gol dan satu assist dalam delapan penampilan menjadi bukti peran Zlatan Ibrahimovic mengangkat performa AC Milan.

Baca: Sebut AC Milan sebagai Rumah Kedua, Indikasi Kuat Zlatan Ibrahimovic Bertahan

Eks pemain Manchester United tersebut kini telah mencetak 60 gol dan 25 assist dalam 95 penampilannya selama berkostum AC Milan.

Performa menawannya tersebut membuat AC Milan dikabarkan berminat memperpanjang kontrak Zlatan Ibrahimovic.

Hanya saja, langkah AC Milan untuk memberi perpanjangan kontrak Zlatan Ibrahimovic terganjal masalah yang cukup serius.

Salah satu masalah tersebut yakni Zlatan Ibrahimovic merasa berang dengan pemecatan Direktur Utama AC Milan, Zvonimir Boban.

Berita Rekomendasi

Zvonimir Boban sendiri diputus kontraknya oleh AC Milan tepatnya pada Minggu, 8 Maret 2020 lalu.

Pemecatan tersebut ternyata berdampak pada keinginan Zlatan Ibrahimovic untuk meninggalkan AC Milan pada musim panas mendatang.

Hal ini dikarenakan Zvonimir Boban disebut sebagai salah satu dalang kepindahannya kembali ke AC Milan pada bursa transfer musim dingin 2020.

Bila Zlatan Ibrahimovic memutuskan hengkang dari AC Milan.

Bisa saja tim-tim seperti Inter Milan, Napoli, hingga Juventus bisa menjadi opsi destinasi karir selanjutnya Zlatan Ibrahimovic di kancah Liga Italia.

 

(Tribunnews/Dwi Setiawan)

Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Napoli
19
14
2
3
30
12
18
44
2
Atalanta
18
13
2
3
43
20
23
41
3
Inter Milan
17
12
4
1
45
15
30
40
4
Lazio
19
11
2
6
33
27
6
35
5
Juventus
18
7
11
0
30
15
15
32
© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas