Prediksi Liga Champions Musim Ini - Alasan Joe Cole Optimis Wakil Inggris Raih Kejayaan UCL
Pandangan menarik disampaikan Joe Cole perihal prestasi yang akan ditorehkan utusan Inggris di Liga Champions musim 2021/2022.
Penulis: Dwi Setiawan
Editor: Drajat Sugiri
Jika menelisik ke belakang, wakil Inggris sebenarnya sudah mampu membuktikan bahwa mereka mampu berprestasi.
Dua dari tiga edisi final Liga Champions terakhir tercatat dikuasai oleh tim asal Inggris.
Sebagaimana misal pertemuan All England final yang melibatkan Liverpool vs Spurs (2019) dan Chelsea vs Manchester City (2021).
Hal itu menjadi indikasi sepak bola Inggris tak boleh diremehkan lagi di kompetisi elit Eropa.
Musim ini tampaknya akan kembali menjadi panggung bagi sepak bola Inggris mengingat mereka berhasil mengirimkan para wakil terbaiknya.
Menarik untuk melihat bagaimana sepak terjang tim asal Inggris dalam berjuang meraih prestasi di perhelatan Liga Champions musim ini.
Pembagian Grup Liga Champions Musim 2021/2022:
Grup A
- Manchester City
- Paris Saint-Germain (PSG)
- RB Leipzig
- Club Brugge
Grup B
- Atletico Madrid
- Liverpool
- Porto
- AC Milan
Grup C
- Sporting Lisbon
- Borussia Dortmund
- Ajax Amsterdam
- Besiktas
Grup D
- Inter Milan
- Real Madrid
- Shahktar Donetsk
- FC Sheriff
Grup E
- Bayern Munchen
- Barcelona
- Benfica
- Dynamo Kiev
Grup F
- Villarreal
- Manchester United
- Atalanta
- FC Young Boys
Grup G
- Lille
- Sevilla
- FC Salzburg
- Wolfsburg
Grup H
- Chelsea
- Juventus
- Zenit St. Petersbourg
- Malmo
(Tribunnews.com/Dwi Setiawan)