Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Superskor

Performa Gemilang Lorenzo Pellegrini di AS Roma, Bukti Cinta Mourinho Tak Bertepuk Sebelah Tangan

Kapten AS Roma, Lorenzo Pellegrini memainkan peran penting dalam skema yang digunakan Jose Mourinho.

Penulis: Guruh Putra Tama
Editor: Drajat Sugiri
zoom-in Performa Gemilang Lorenzo Pellegrini di AS Roma, Bukti Cinta Mourinho Tak Bertepuk Sebelah Tangan
Paul ELLIS / AFP
Gelandang Italia Roma, Lorenzo Pellegrini, mencetak gol pertama mereka dari titik penalti selama pertandingan semifinal Liga Eropa UEFA, pertandingan sepak bola leg pertama antara Manchester United dan Roma di stadion Old Trafford di Manchester, Inggris barat laut, pada 29 April 2021. Kapten AS Roma, Lorenzo Pellegrini memainkan peran penting dalam skema yang digunakan Jose Mourinho. Paul ELLIS / AFP 

Tak hanya itu, punggawa timnas Italia tersebut juga tahu apa yang diinginkan Mou di atas lapangan.

Karena itulah, Pellegrini langsung menjadi bagian penting dari skuat Giallorossi musim ini.

Terbukti, ia selalu diturunkan oleh ahli strategi asal Portugal itu dalam tiga laga kompetitif tim Serigala Ibu Kota.

Il Capitano AS Roma ini membayar kepercayaan sang pelatih dengan kontribusi yang cukup mentereng.

Sumbangan gol dan assist langsung mengalir dari kaki pemain bernomor punggung tujuh ini.

"Dia adalah peain yang sangat pintar dan tahu apa yang saya inginkan," ujar Mourinho.

"Dia benar-benar pintar."

Berita Rekomendasi

"Ia mengerti mengenai permainan ini dengan sangat baik," lanjutnya.

Ketika Cinta Mou Berbalas

Rasa cinta yang diberikan Mou pada Pellegrini berbalas dengan sempurna.

Ia secara terbuka mengungkapkan kepuasan tersendiri bisa tampil di bawah pengawasan The Special One.

Ia mengaku tak pernah merasakan sensasi yang kini ia rasakan.

Padahal, ia juga pernah ditangani oleh Paulo Fonseca dan yang lainnya.

Namun ia mengaku tak pernah merasakan sensasi yang sama.

Pelatih Portugal Roma Paulo Fonseca (kiri), gelandang Italia Roma Lorenzo Pellegrini (c) dan bek Brazil Roma Roger Ibanez (kanan) merayakan pertandingan sepak bola leg kedua perempat final Liga Eropa UEFA AS Roma vs Ajax Amsterdam pada 15 April, 2021 di stadion Olimpiade di Roma.
Filippo MONTEFORTE / AFP
Pelatih Portugal Roma Paulo Fonseca (kiri), gelandang Italia Roma Lorenzo Pellegrini (c) dan bek Brazil Roma Roger Ibanez (kanan) merayakan pertandingan sepak bola leg kedua perempat final Liga Eropa UEFA AS Roma vs Ajax Amsterdam pada 15 April, 2021 di stadion Olimpiade di Roma. Filippo MONTEFORTE / AFP (Filippo MONTEFORTE / AFP)

Baca juga: Dibuang ke Lazio & Reuni dengan Sarri, Pedro Akhirnya Bongkar Borok AS Roma

Halaman
123
Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Napoli
12
8
2
2
19
9
10
26
2
Atalanta
12
8
1
3
31
15
16
25
3
Fiorentina
12
7
4
1
25
10
15
25
4
Inter Milan
12
7
4
1
26
14
12
25
5
Lazio
12
8
1
3
25
14
11
25
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas