Cuma Satu Pemain Persib yang Dipanggil Shin Tae-yong ke Timnas Indonesia, Robert Alberts Gembira
Sempat keberatan pemain Persib dipanggil ke Timnas Indonesia oleh Shin tae-yong, Robert Alberts kini senang cuma satu pemain Maung yang dicomot
Editor: Hasiolan Eko P Gultom
Sementara itu, dengan panggilan ini Bayu Fiqri akan menjalani TC bersama timnas Indonesia yang dimulai pada tanggal 19-28 Januari 2022.
Baca juga: Gaji Kotor Shin Tae-yong Melatih Timnas Indonesia Rp 2 M Per Bulan, Di Luar Kendaraan dan Apartemen
Di antara tanggal yang ada, dua laga uji coba sudah menanti timnas Indonesia.
Timnas Indonesia dijadwalkan melawan Timor Leste pada 24 dan 27 Januari 2022.
Robert Alberts Sempat Keberatan
Sebelumnya, diberitakan, pelatih Persib Bandung, Robert Rene Alberts, sempat keberatan melepas dua pemain pilarnya untuk kembali dipanggil ke timnas Indonesia,
Adapun Persib Bandung mendapat kabar baik menjelang laga melawan Bali United, Kamis (13/1/2022) mendatang.
Baca juga: Duo Samba Persib Cuma Hasilkan Satu Gol, Itu Pun dari Hadiah Lawan, Ini Respons Robert Alberts
Baca juga: Niat Mulia Shin Tae-yong Mau Jadi Pelatih Timnas Indonesia, Jangan Dulu Bicara Prestasi. . . .
Persib Bandung dipastikan sudah bisa memainkan kembali Ezra Walian dan Victor Igbonefo.
Keduanya terlihat sudah kembali mengikuti latihan bersama skuad Persib Bandung pada Senin (10/1/2022).
Seperti diketahui, Ezra Walian dan Victor Igbonefo sudah absen membela Persib Bandung sejak November 2021 lalu.
Baca juga: Rendering Kekuatan Timnas U-23 Indonesia di Piala AFF U-23 2023, Garuda Muda Dijejali Wonderkid
Sebelumnya, Ezra Walian dan Victor Igbonefo memang mendapat panggilan dari timnas Indonesia untuk Piala AFF 2020.
Kembalinya Victor dan Ezra disambut gembira oleh Robert Rene Alberts.
Robert Rene Alberts mengatakan Ezra dan Victor siap tampil bersama Persib.
"Victor tentu berhasrat untuk bermain lagi bersama kami. Begitu pula Ezra yang sangat ingin bermain."
Baca juga: Hal-Hal Menarik Saat Persib Bekap Persita, Auman Cantanhede, Maung Tekan Bhayangkara FC di Puncak
Baca juga: Shin Tae-yong Beberkan Komposisi Timnas U-23 Indonesia di Piala AFF U-23: Tanpa Egy, Elkan, Witan
"Saya senang mereka bisa kembali," kata Robert dikutip dari laman resmi klub, Senin (10/1/2022).