Wolves vs Arsenal: Aubameyang Pergi Arsenal Krisis Striker, Ini Solusi Penggantinya Pilihan Arteta
Dengan perginya Pierre-Emerick Aubameyang ke Barcelona Januari lalu, Arsenal berarti harus mencari seorang striker untuk memimpin di lini depan.
Penulis: Deny Budiman
Editor: Muhammad Barir
Sedang Wolves di posisi delapan dengan 34 poin dari 21 laga. Jika The Gunners kalah, mereka bakal disalip Wolves.
Namun jika menang The Gunners akan menyalip posisi Manchester United di posisi lima yang mengoleksi 36 poin dari 21 laga. (Tribunnews/den)
Live on
Mola TV
Jumat (11/2) Pukul 02.45 WIB
Gabriel Martinelli
20 tahun
178 cm
Gelandang serang (kiri), penyerang
Brasil
Arsenal
Stats Liga Primer 2021/22
10(4) main
872 menit
4 gol
2 assists
1,9 tendangan ke gawang
75,8% umpan akurat
1 man of the match
Nilai 6.95
Liga Primer
Pekan ke-24
Stadion Molineux, West Midland
Jumat (11/2) dini hari
K-M-M-M-M
Wolverhampton (3-4-3): Sa; Kilman, Coady, Saiss; Marcal, Moutinho, Neves; Semedo; Podence, Jimenez, Trincao.
Info skuat: Mosquera (cedera), Neto (cedera), Jonny (cedera), Boly (cedera), Hee-Chan (cedera).
S-K-S-K-K
Arsenal (4-2-3-1): Ramsdale; Tierney, Magalhaes, Holding, White; Xhaka, Partey; Martinelli, Odegaard, Saka; Lacazette.
Info skuat: Leno (cedera), Elneny (tidak fit), Tomiyasu (meragukan), Soares (meragukan).
Head to head
Main: 14
Wolverhampton menang: 3
Gol Wolverhampton: 12
Imbang: 3
Arsenal menang: 8
Gol Arsenal: 26.
4 Duel Terakhir
03-02-2021 Wolverhampton 2-1 Arsenal
30-11-2020 Arsenal 1-2 Wolverhampton
04-07-2020 Wolverhampton 0-2 Arsenal
02-11-2019 Arsenal 1-1 Wolverhampton