Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Superskor

Pekan Krusial Kandidat Juara BRI Liga 1: Momentum Persib & Persebaya, Bali United Patut Waspada

Kompetisi BRI Liga 1 2021/2022 akan segera memasuki pekan 29, dimana berbagai laga menarik siap untuk digelar.

Penulis: Dwi Setiawan
Editor: Drajat Sugiri
zoom-in Pekan Krusial Kandidat Juara BRI Liga 1: Momentum Persib & Persebaya, Bali United Patut Waspada
TRIBUNJOGJA.COM/Taufiq Syarifudin
Laga Big Match antara Persib Bandung vs Persebaya Surabaya di Stadion Maguwoharjo, Sleman, Yogyakarta, Rabu (8/12/2021). Hingga Peluit panjang dibunyikan Maung Bandung (Persib Bandung) tak dapat membalas 3 Gol yang diciptakan tim Bajul Ijo (Persebaya Surabaya). (Tribun Jogja/Taufiq Syarifudin) 

Sementara, Persiraja belum pernah menang sama sekali dalam periode yang sama dengan tim Maung Bandung.

Situasi tersebut seharusnya bisa dimanfaatkan Persib untuk meraih kemenangan pada pekan krusial kali ini.

Lalu, Persebaya juga punya peluang besar untuk bisa mengamankan tiga poin penuh.

Hal itu lantaran mereka akan menghadapi Persita yang hanya mampu meraih kemenangan sekali dalam lima laga terakhirnya.

Tren positif yang dilakoni Persebaya termasuk keberhasilan mereka memutus rekor tak terkalahkan milik Arema FC tentu akan menjadi penambah motivasi Bajul Ijo.

Jika mampu melewati hadangan Persita Tangerang, tim Bajul Ijo punya peluang besar untuk terus bersaing di jalur juara musim ini.

Penyerang Persebaya, Samsul Arif Munip saat dilanggar Fachruddin di dalam kotak penalti.
Penyerang Persebaya, Samsul Arif Munip saat dilanggar Fachruddin di dalam kotak penalti. (IST/HO/Persebaya)

Baik Persib dan Persebaya pun juga harus memanfaatkan momentum lainnya dimana performa Arema FC serta Bhayangkara FC yang menghuni posisi empat besar tengah kurang stabil.

Berita Rekomendasi

Selain itu, kedua tim tersebut juga harus memanfaatkan situasi Bali United yang akan bertemu tim yang penuh luka, Persija Jakarta, tepat pada pekan 29 kali ini.

Melihat fakta diatas tampaknya persaingan tim-tim papan atas yang ingin memperebutkan gelar juara pada musim ini akan semakin seru.

Jadwal Lengkap BRI Liga 1 Pekan 29:

Sabtu, 5 Maret 2022

Pukul 15.15 WIB - Persik Kediri vs Madura United (Indosiar)

Pukul 15.15 WIB - Persikabo 1973 vs Persipura Jayapura (Vidio)

Pukul 18.15 WIB - Barito Putera vs Arema FC (Indosiar)

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Persebaya
11
7
3
1
11
6
5
24
2
Persib
11
6
5
0
19
8
11
23
3
Borneo
11
6
3
2
16
7
9
21
4
Bali United
11
6
2
3
16
9
7
20
5
PSM Makasar
11
4
6
1
14
7
7
18
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas