Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Superskor

Live SCTV, Link Streaming Liverpool vs Inter Milan Liga Champions Malam Ini Bisa Diakses di Sini

Akses di sini, link live streaming SCTV Liverpool vs Inter Milan semifinal leg kedua Liga Champions malam ini, Rabu (9/3/2022) pukul 03.00 WIB.

Penulis: Muhammad Nursina Rasyidin
Editor: Muhammad Nursina Rasyidin
zoom-in Live SCTV, Link Streaming Liverpool vs Inter Milan Liga Champions Malam Ini Bisa Diakses di Sini
AFP/FILIPPO MONTEFORTE
Penyerang Inter Milan Lautaro Martinez (kiri) berebut bola dengan kiper Liverpool asal Brasil Alisson Becker (tengah) dalam pertandingan leg pertama babak 16 besar Liga Champions UEFA antara Inter Milan dan Liverpool di stadion Giuseppe-Meazza (San Siro) di Milan, pada 16 Februari 2022. (Photo by Filippo MONTEFORTE / AFP) 

TRIBUNNEWS.COM - Berikut live streaming SCTV laga Liverpool vs Inter Milan semifinal leg kedua Liga Champions malam ini.

Pertandingan Liverpool vs Inter Milan Liga Champions malam nanti akan berlangsung di Anfield Stadium, Rabu (9/3/2022).

Kick-off pertandingan tersebut dijadwalkan mulai pukul 03.00 WIB. Bisa disaksikan melalui siaran langsung dan live streaming SCTV.

Baca juga: Sejarah Berpihak Kepada Liverpool, Ini Catatan 5 Pertemuan Liverpool dengan Inter Milan




Pelatih Inter Milan, Simone Inzaghi tengah memikirkan bagaimana cara untuk memasang duo Amerika Selatan yang mereka miliki di lini depan, Alexis Sanchez (Chile) dan Lautaro Martinez (Argentina).

Jika hal itu terjadi, Edin Dzko yang kini tercatat sebagai pencetak gol terbanyak Inter Milan musim ini, 16 gol dari 37 pertandingan akan berada di bangku cadangan.

Di bawahnya ada Lautaro Martinez yang mencetak 15 gol dalam 36 pertandingan.

Baca juga: Liga Champions: Markas Liverpool Mulus Bak Meja Biliar, Tantangan Inter Milan Ukir Comeback Manis

Pemain depan Inter Milan asal Bosnia Edin Dzeko (tengah) merayakan dengan rekan setimnya setelah mencetak gol selama pertandingan sepak bola Serie A Italia antara Inter Milan dan Venezia di stadion Giuseppe-Meazza (San Siro) di Milan pada 22 Januari 2022.
Pemain depan Inter Milan asal Bosnia Edin Dzeko (tengah) merayakan dengan rekan setimnya setelah mencetak gol selama pertandingan sepak bola Serie A Italia antara Inter Milan dan Venezia di stadion Giuseppe-Meazza (San Siro) di Milan pada 22 Januari 2022. (Alberto PIZZOLI / AFP)

Bagaimana dengan Sanchez?

BERITA TERKAIT

Mantan pemain Arsenal itu jauh tertinggal jika dibandingkan Lautaro Martinez dan Edin Dzeko.

Ia baru mencetak enam gol dalam 28 pertandingan.

Tapi, secara permainan, Alexis Sanchez lebih mobile daripada Dzeko.

Apalagi jika Joaquin Correa bisa dimainkan dan diturunkan bersama Lautaro Martinez.

Ini bisa membuat lini depan Inter punya keunggulan dari sisi kecepatan.

Baca juga: Prediksi Susunan Pemain Liverpool vs Inter, Liga Champions, Nerazzurri Andalkan Tuah Dzeko-Lautaro

Pemain depan Inter Milan asal Chili Alexis Sanchez (kiri) berebut bola dengan pemain tengah Liverpool asal Spanyol Thiago Alcantara selama pertandingan sepak bola leg pertama babak 16 besar Liga Champions UEFA antara Inter Milan dan Liverpool di stadion Giuseppe-Meazza (San Siro) di Milan, pada 16 Februari 2022. (Photo by Filippo MONTEFORTE / AFP)
Pemain depan Inter Milan asal Chili Alexis Sanchez (kiri) berebut bola dengan pemain tengah Liverpool asal Spanyol Thiago Alcantara selama pertandingan sepak bola leg pertama babak 16 besar Liga Champions UEFA antara Inter Milan dan Liverpool di stadion Giuseppe-Meazza (San Siro) di Milan, pada 16 Februari 2022. (Photo by Filippo MONTEFORTE / AFP) (AFP/FILIPPO MONTEFORTE)

"Peluang Sanchez meningkat untuk bermain bersama Lautaro Martinez di lini depan," kata Matteo Barzaghi, dikutip dari Inter News.

Tapi, misi Inter ke Anfield untuk meraih kemenangan tampaknya bakal sulit terwujud.

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas