Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Superskor

Kualitas Ezra Walian di Persib: Winger Modern sebagai Pelayan Bruno & Kunci Efisiensi Taktik Robert

Bermain sebagai winger kiri di sistem 4-3-3 milik Robert, Ezra tak banyak melakukan sprint seperti ciri khas winger lainnya.

Penulis: deivor ismanto
Editor: Siti Nurjannah Wulandari
zoom-in Kualitas Ezra Walian di Persib: Winger Modern sebagai Pelayan Bruno & Kunci Efisiensi Taktik Robert
Tribunnews/Muhammad Nursina
Striker Persib Bandung, Ezra Walian (kiri) mengontrol bola dengan kakinya saat diadang pesepak bola Persipura Jayapura dalam laga pekan kesepuluh BRI Liga 1 2021-2022 di Stadion Manahan, Solo, Jawa Tengah, Sabtu (30/10/2021) malam. Persib Bandung menang telak dengan skor 3-0 (2-0). Tribunnews/Muhammad Nursina 

Persib kini bertengger di posisi dua klasemen BRI Liga 1 atas torehan 66 poin dari 31 pertandingan, Ezra Walian dan kolega hanya kalah agresifitas gol dari sang pemuncak klasemen Bali United.

Selebrasi penyerang Persib Bandung, Bruno Cantanhede setelah mencetak gol ke gawang Madura United dalam lanjutan pekan 31 BRI Liga 1 2021 di Stadion I Gusti Ngurah Rai, Minggu (13/3/2022) malam WIB.
Selebrasi penyerang Persib Bandung, Bruno Cantanhede setelah mencetak gol ke gawang Madura United dalam lanjutan pekan 31 BRI Liga 1 2021 di Stadion I Gusti Ngurah Rai, Minggu (13/3/2022) malam WIB. (Instagram @Liga1match)

Baca juga: Hasil BRI Liga 1: PSIS Curi Poin di Menit Akhir, Peluang Bhayangkara FC Raih Juara Menipis

Baca juga: Persipura Jayapura, Klub Raksasa yang Alami Nasib Pelik di BRI Liga 1, Degradasi ke Liga 2?

Kini, di sisa lima laga yang dijalani Maung Bandung, mau tak mau mereka harus selalu meraih poin penuh untuk menjadi juara.

Dengan catatan, Bali United tak selalu meraih kemenangan di sisa laga mereka.

Mendoakan Bali United tergelincir dan selalu memenangkan laga di laga sisa BRI Liga 1 adalah cara Persib Bandung untuk meraih gelar juara musim ini.

Ya, menarik dinanti bagaimana langkah Maung Bandung dalam perebutan gelar Liga Indonesia musim ini.

Dengan skuat mewah yang dimiliki Robert, sudah seharusnya Maung Bandung mampu menyapu bersih sisa laga mereka dengan kemenangan.

(Tribunnews.com/Deivor)

Berita Rekomendasi
Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
×

Ads you may like.

Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Persib
23
14
8
1
38
18
20
50
2
Persebaya
23
12
5
6
26
24
2
41
3
Dewa United
23
11
7
5
44
27
17
40
4
Persija Jakarta
23
11
7
5
38
27
11
40
5
Bali United
22
11
4
7
36
24
12
37
© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas