Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Superskor

Tak Berani Shooting Lawan Vietnam, Bomber Timnas U-19 Hokky Caraka Janjikan Hal Ini Lawan Brunei

Rupanya, Hokky Caraka takut menembak saat Timnas U-19 Indonesia menghadapi Vietnam di laga perdana Piala AFF U-19 2022. Hokky janji ini lawan Brunei

Penulis: Alfarizy Ajie Fadhillah
Editor: Hasiolan Eko P Gultom
zoom-in Tak Berani Shooting Lawan Vietnam, Bomber Timnas U-19 Hokky Caraka Janjikan Hal Ini Lawan Brunei
Tribunnews.com/Alfarizy AF
Pemain Timnas Indonesia U-19, Hokky Caraka Bintang Brilliant saat ditemui usai menjalani latihan bersama Timnas Indonesia U-19 di Lapangan Tajimalela, Bekasi, Jawa Barat, Minggu (3/7/2022). 

Tak Berani Shooting Lawan Vietnam, Bomber Timnas U-19 Indonesia Hokky Caraka Janjikan Hal Ini Lawan Brunei

Laporan wartawan Tribunnews.com, Alfarizy AF

TRIBUNNEWS.COM, BEKASI - Pemain Timnas Indonesia U-19, Hokky Caraka mengakui kalau finishing masih menjadi kendala besar skuad Garuda di ajang Piala AFF U-19 2022.

Saat laga melawan Timnas Vietnam U-19, meski punya sejumlah peluang, Timnas U-19 Indonesia tak mampu mencetak satu gol pun.

Selepas laga Timnas U-19 Indonesia Vs Vietnam yang berakhir imbang 0-0 itu, Hokky Caraka menuturkan hal yang terjadi di lapangan saat laga perdana.

Baca juga: Marselino Bersinar Sendirian, Bisakah Timnas U-19 Indonesia Pesta Gol ke Brunei dan Geser Myanmar?

Baca juga: Hal-Hal yang Bikin Heran Saat Timnas U-19 Gagal Menang, Ronaldo Lari Doang, Vietnam Doyan Rebahan

Hokky Caraka menyebut, laga pertama tersebut menjadi masih momen penyesuaian bagi para penggawa Timnas U-19 Indonesia.

Hokky Cara mengatakan, di balik hasil seri yang didapt, para pemain Timnas U-19 Indonesia mulai menunjukkan kekompakan dalam permainan dengan rekan setimnya dibanding laga-laga ujicoba sebelumnya.

Berita Rekomendasi

Hokky Caraka mengatakan hal itu secara langsung saat ditemui usai menjalani latihan bersama jelang gelaran Piala AFF U-19 kontra Brunei Darussalam yang akan bergulir Senin (4/7/2022).

"Mungkin saat ini masih adaptasi, tetapi dibandingkan pertandingan sebelumnya, pertandingan kemarin sudah semakin enak buat bermain," kata Hokky Caraka di Lapangan Tajimalela, Bekasi, Jawa Barat, Minggu (3/7/2022).

Baca juga: Lini Depan Timnas U-19 Indonesia Melempem, Shin Tae-yong: Tak Bisa Diubah dalam Waktu Singkat

Pada latihan tersebut, Hokky membeberkan persiapan yang diemban skuad berjuluk Garuda Nusantara itu, ialah persiapan mental dan fisik.

Pasca-imbang saat melawan Vietnam di laga perdana Indonesia di Piala AFF 2022, Hokky Caraka mengatakan timnya mendapat banyak evaluasi dari Shin Tae-yong, Pelatih Timnas Indonesia U-19.

"Persiapan cuma menyiapkan mental dan fisik saja, soalnya mental kita kemarin sudah bagus tinggal kita naikin mental biar bisa ambil kemenangan,"ujar pemain berusia 17 tahun itu.


"Cuma finishing depan gawang sama ambil posisi kita di depan gawang, kita masih agak kurang, ya mungkin kita bisa perbaiki lagi," lanjut Hokky Caraka.

Baca juga: Seri Lawan Vietnam Jadi Skenario Terburuk, Shin Tae-yong Tak Mau Timnas U-19 Sesumbar Lawan Brunei

Pemain Timnas Indonesia U-19 saat berebut bola dengan pemain Timnas Vietnam U-19 pada laga Piala AFF U-19 2022 di Stadion Patriot Candrabhaga, Bekasi, Jawa Barat, Sabtu (2/7/2022). Hingga babak kedua berakhir hasil imbang 0-0 antara kedua tim. Tribunnews/Jeprima
Pemain Timnas Indonesia U-19 saat berebut bola dengan pemain Timnas Vietnam U-19 pada laga Piala AFF U-19 2022 di Stadion Patriot Candrabhaga, Bekasi, Jawa Barat, Sabtu (2/7/2022). Hingga babak kedua berakhir hasil imbang 0-0 antara kedua tim. Tribunnews/Jeprima (Tribunnews/JEPRIMA)

Pemilik nama lengkap Hokky Caraka Bintang Brilliant itu juga mengungkapkan penampilannya saat bersua Vietnam masih belum maksimal, ia mengaku masih takut untuk melakukan tendangan ke gawang lawan.

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Liverpool
11
9
1
1
21
6
15
28
2
Man. City
11
7
2
2
22
13
9
23
3
Chelsea
11
5
4
2
21
13
8
19
4
Arsenal
11
5
4
2
18
12
6
19
5
Nottm Forest
11
5
4
2
15
10
5
19
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas