Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Superskor

Persikabo Kalahkan Persebaya, 3 Peluang Gol Silvio Junior Ambyar, Rekor Minor Bajul Ijo Terulang

Hasil Persikabo Vs Persebaya, bajul ijo tumbang karena digebuk penalti. Penyerang Persebaya Silvio Junior tak bisa memanfaatkan 3 peluang gol.

Editor: Hasiolan Eko P Gultom
zoom-in Persikabo Kalahkan Persebaya, 3 Peluang Gol Silvio Junior Ambyar, Rekor Minor Bajul Ijo Terulang
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Pemain Persikabo 1973, Gustavo Henrique Barbosa Freire alias G. Tocantins, tampak meluapkan kegembiraanya pasca mencetak gol dalam laga pekan pertama Liga 1 2022 di Stadion Pakansari, Bogor, Jawa Barat, 25 Juli 2022. 

Peluang Dimas Djarad

Persikabo 1973 langsung melakukan pendekatan menyerang kepada tamunya, Persebaya Surabaya.

Di awal-awal laga, Persikabo memiliki peluang dari tendangan bebas Dimas Drajad.

Sayangnya, sepakannya masih tipis di sisi gawang Satria Tama.

Selebihnya kedua tim belum mampu membahayakan gawang lawan hingga 10 menit laga berlangsung.

Sho Yamamoto melepas tendangan pada menit ke-15, namun masih melebar.

Peluang Gol Sivio Junior Ambyar

Berita Rekomendasi

Penyerang Silvio Junior punya tiga kesempatan mencetak gol pada laga Persikabo Vs Persebaya kali ini namun gagal mengonversinya menjadi gol.

Silvio Junior sempat melakukan tendangan pada menit ke-25 namun masih dimentahkan kiper Persikabo.

Penyerang asal Brasil itu juga nyaris membuka keunggulan pada menit ke-27.

Memanfaatkan umpan silang Nufiandani, sundulannya masih bisa didekap Diky Indriyana.

Pada babak kedua, Silvio Junior juga gagal satu kesempatan mencetak gol.

Baca juga: Berita Arema, #AlmeidaOut Membahana Lebih Keras, Milo Selebrasi Pesawat, Almeida Sewot ke Skuad

Gustavo Tocantins Bikin Gol Penentu

Pemain Persikabo 1973, Gustavo Henrique Barbosa Freire
Pemain Persikabo 1973, Gustavo Henrique Barbosa Freire alias G. Tocantins, tampak meluapkan kegembiraanya pasca mencetak gol dalam laga pekan pertama Liga 1 2022 di Stadion Pakansari, Bogor, Jawa Barat, 25 Juli 2022.

Kerja keras Persikabo akhirnya terbayar pada menit ke-50.

Halaman
123
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Persebaya
11
7
3
1
11
6
5
24
2
Persib
11
6
5
0
19
8
11
23
3
Borneo
11
6
3
2
16
7
9
21
4
Bali United
11
6
2
3
16
9
7
20
5
PSM Makasar
11
4
6
1
14
7
7
18
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas