Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Superskor

Timnas U-20 ke Piala Asia, Shin Tae-yong Ungkap Alasan Masukkan Marselino, Ronaldo Kwateh Overrated?

Shin Tae-yong membeberkan alasan mengganti Ronaldo Kwateh dengan Marselino di babak kedua lawan Vietnam. Timnas U-20 Indonesia sudah level Asia

Penulis: Abdul Majid
Editor: Hasiolan Eko P Gultom
zoom-in Timnas U-20 ke Piala Asia, Shin Tae-yong Ungkap Alasan Masukkan Marselino, Ronaldo Kwateh Overrated?
tangkap layar zingnews
Dua pilar Timnas U-20 Indonesia, Marselino Ferdinan dan Ronaldo Kwateh. Keduanya menjadi andalan Shin Tae-yong saat Timnas Indonesia U-20 berlaga di Piala Asia U-20 2023 Uzbekhistan. 

Masuknya Marselino membuat lini serangan semakin kuat hingga akhirnya ia bisa mencetak gol pertama pada menit ke-60.

“Memang Marselino sebelum bergabung ke timnas belum pulih total, maksudnya dia bermain terus di liga, jadi karena itulah alasannya mengapa hanya dimainkan 45 menit,” terang Shin Tae-yong.

“Kemarin pun sudah dikasih tahu ke Marselino bahwa Marselino akan tidak dimainkan di babak pertama, tapi di babak kedua. Jadi saya minta tolong ke Marselino untuk mempersiapkan dirinya dengan baik di babak kedua,” lanjutnya.

Sedangkan dua gol Timnas Indonesia U-19 dicetak oleh Ferarri dan Rabbani Tasnim.

Dengan kemenangan ini, skuad Garuda muda finis pada peringkat pertama grup F kualifikasi Piala Asia U-20 2023 dengan torehan poin sempurna.

Hasil itu pun membawa Marselino dkk. dipastikan tampil pada Piala Asia U-20 2023 yang akan bergulir di Uzbekistan pada 1 – 18 Maret 2022.

Ronaldo Kwateh Overrated?

Striker Timnas U-20 Indonesia, Ronaldo Joybera Kwateh (kiri depan) diadang dua bek Timnas U-20 Timor Leste, Joao Bosco Halle (kanan) dan Olagar Fernando Xzvier (kedua kanan) dalam laga Grup F Kualifikasi Piala Asia U-20 2023 antara Indonesia melawan Timor Leste di Stadion Gelora Bung Tomo (GBT), Kota Surabaya, Jawa Timur, Rabu (14/9/2022) malam. Hasil akhir pertandingan, Timnas Indonesia mengalahkan Timor Leste dengan skor 4-0 (2-0). SURYA/HABIBUR ROHMAN
Striker Timnas U-20 Indonesia, Ronaldo Joybera Kwateh (kiri depan) diadang dua bek Timnas U-20 Timor Leste, Joao Bosco Halle (kanan) dan Olagar Fernando Xzvier (kedua kanan) dalam laga Grup F Kualifikasi Piala Asia U-20 2023 antara Indonesia melawan Timor Leste di Stadion Gelora Bung Tomo (GBT), Kota Surabaya, Jawa Timur, Rabu (14/9/2022) malam. Hasil akhir pertandingan, Timnas Indonesia mengalahkan Timor Leste dengan skor 4-0 (2-0). SURYA/HABIBUR ROHMAN (SURYA/HABIBUR ROHMAN)
Berita Rekomendasi

Kemenangan Timnas U-20 Indonesia atas Vietnam yang membuat Skuad Garuda langsung lolos ke putaran Final Piala Asia U-20 2023 di Uzbekistan itu dihiasi banyak kritik terhadap penyerang Timnas U-20, Ronaldo Kwateh.

Banyak warganet di media sosial twitter, menyoroti performa Ronaldo Kwateh di babak pertama yang dianggap tidak efektif dan cenderung tak jelas.

Banyak komentar yang menyatakn kecewa pada peforma pemain keturunan Liberia tersebut.

Nama Ronaldo Kwateh bahkan semapt menjadi satu di antara trending topic. 

Meski begitu, keberadaan Ronaldo Kwateh di Timnas U-20 Indonesia jelas sudah diperhitungkan Shin Tae-yong.

Hanya, banyak yang menilai, Ronaldo Kwateh terlalu dilebih-lebihkan, overrated.  Berikut beberapa komentar warganet terkait peforma Ronaldo Kwateh:

Langsung Dibawa ke Timnas Indonesia Level Senior di FIFA Matchday

Gelandang Timnas U-20 Indonesia, Marselino Ferdinan (kiri) melakukan selebrasi bersama rekan-rekannya usai mencetak gol pertama bagi timnya ke gawang Timnas U-20 Vietnam dalam laga Grup F Kualifikasi Piala Asia U-20 2023 antara Indonesia melawan Vietnam di Stadion Gelora Bung Tomo (GBT), Kota Surabaya, Jawa Timur, Minggu (18/9/2022) malam. Hasil akhir pertandingan, Timnas Indonesia berhasil menaklukkan Vietnam dengan skor 3-2 (0-0) dan otomatis lolos ke putaran final Piala Asia U-20 2023 di Uzbekistan setelah keluar sebagai juara Grup F. SURYA/HABIBUR ROHMAN
Gelandang Timnas U-20 Indonesia, Marselino Ferdinan (kiri) melakukan selebrasi bersama rekan-rekannya usai mencetak gol pertama bagi timnya ke gawang Timnas U-20 Vietnam dalam laga Grup F Kualifikasi Piala Asia U-20 2023 antara Indonesia melawan Vietnam di Stadion Gelora Bung Tomo (GBT), Kota Surabaya, Jawa Timur, Minggu (18/9/2022) malam. Hasil akhir pertandingan, Timnas Indonesia berhasil menaklukkan Vietnam dengan skor 3-2 (0-0) dan otomatis lolos ke putaran final Piala Asia U-20 2023 di Uzbekistan setelah keluar sebagai juara Grup F. SURYA/HABIBUR ROHMAN (SURYA/HABIBUR ROHMAN)
Halaman
123
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Persebaya
11
7
3
1
11
6
5
24
2
Persib
11
6
5
0
19
8
11
23
3
Borneo
11
6
3
2
16
7
9
21
4
Bali United
11
6
2
3
16
9
7
20
5
PSM Makasar
11
4
6
1
14
7
7
18
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas