Fakta Piala AFF 2022: Indonesia Kirim Satu Wasit di Final Vietnam vs Thailand Besok Malam
Indonesia sumbang Thoriq Alkatiri sebagai salah satu wasit yang pimpin laga Final Vietnam vs Thailand di Piala AFF 2022, Jumat (13/1/2023).
Penulis: Bayu Satriyo Panegak
Editor: Muhammad Nursina Rasyidin
@Tommy_desky
Usai pimpin laga Piala AFF 2022 antara Kamboja vs Filipina, Thoriq Alkatiri membocorkan tentang kesulitannya dalam memimpin sebuah pertandingan.
Thailand hanya gagal raih trofi pada tahun 2007, 2008 dan 2012.
Tim Gajah Putih harus takluk oleh dua kali oleh Singapura dan Vietnam ketika itu.
Skuad asuhan Alexander Polking juga berpeluang torehkan galar juara dua kali berturut-turut.
Karena di Piala AFF 2020 lalu, Thailand mampu pecundangi Timnas Indonesia di partai Final.
Rekor tersebut akan setara dengan raihan Piala AFF tahun 2000 - 2002 dan juga 2014 - 2016.
Thailand memiliki mental juara yang kuat, terbukti dari dua kali tertinggal mampu mengembalikan keadaan.
Seperti ketika melawan Timnas Indonesia, Tim Gajah Putih mampu comeback dengan 10 pemain.
Berita Rekomendasi
Sedangakn di partai Semifinal mampu membalikan keadaan setelah tertinggal agregat 1-0 atas Malaysia.
(Tribunnews.com/Bayu Panegak)