Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Superskor

Fakta Kekalahan Chelsea atas Wolves di Liga Inggris - Lampard Gagal Jadi Suhu, The Blues Cupu

Fakta minor kekalahan Chelsea atas Wolves di Liga Inggris hari ini, kembalinya Frank Lampard di periode kedua gagal menjadi suhu bagi The Blues.

Penulis: Drajat Sugiri
zoom-in Fakta Kekalahan Chelsea atas Wolves di Liga Inggris - Lampard Gagal Jadi Suhu, The Blues Cupu
Darren Staples/AFP
Striker Chelsea asal Gabon Pierre-Emerick Aubameyang (Tengah) bertepuk tangan kepada para penggemar di lapangan setelah pertandingan sepak bola Liga Utama Inggris antara Wolverhampton Wanderers dan Chelsea di stadion Molineux di Wolverhampton, Inggris tengah pada 8 April 2023. Wolves memenangkan pertandingan 1-0. 

Bagaimana tidak, statistik membuktikan mereka lebih banyak memainkan pertandingan di Liga Inggris musim ini ketimbang menjebol gawang tim lawan.

Tercatat, Kai Havertz dan kawan-kawan membukukan 30 pertandingan, dengan koleksi 29 gol. Artinya jika di rata-rata, The Blues memiliki presentase gol tak sampai 1 lesakan per laga.

3. Cupu Jika Kecolongan Gol Lebih Dulu

Ada Statistik cupu yang dimiliki The Blues pada pagelaran Liga Inggris musim ini.

Mereka tak pernah sekalipun melakukan comeback ketika lebih dulu mencetak gol di babak pertama. Bahkan ketika The Blues masih ditangani oleh Graham Potter.

Tercatat ketika Chelsea kemasukan gol lebih dulu, mereka tak pernah meraih hasil imbang atau kemenangan. Dalam 7 pertandingan dengan kondisi tersebut, Chelsea selalu mengakhiri laga dengan kekalahan.

4. Lampard Gagal Jadi Suhu

Berita Rekomendasi

Penunjukan Frank Lampard sebagai pelatih interim diharapkan mampu mengentaskan performa negatif Chelsea di sisa musim ini.

Namun pelatih yang juga merupakan legenda Chelsea ini gagal mewujudkannya pada laga perdana di periode keduanya membesut klub London Barat ini.

Chelsea di bawah komando Frank Lampard menelan kekalahan. Sang juru taktik mengukir bak sebuah kisah from hero to zero dan bukan kebalikannya.

(Tribunnews.com/Giri)

Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Liverpool
19
14
4
1
47
19
28
46
2
Arsenal
20
11
7
2
39
18
21
40
3
Nottm Forest
20
12
4
4
29
19
10
40
4
Chelsea
20
10
6
4
39
24
15
36
5
Newcastle
20
10
5
5
34
22
12
35
© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas