Fakta Menarik Soal Perjalanan Luis Milla di Persib, Ada Nama PSM Sebelum Kedatangan dan Kepergian
Inilah fakta menarik soal perjalanan Luis Milla bersama Persib Bandung yang berkaitan ketika akan berjumpa dengan PSM Makassar.
Penulis: Muhamad Deni Setiawan
Editor: Arif Tio Buqi Abdulah
Instagram @Persib
Persib Bandung resmi berpisah dengan pelatihnya Luis Milla, pada Sabtu (15/7/2023). Inilah fakta menarik soal perjalanan Luis Milla bersama Persib Bandung yang berkaitan ketika akan berjumpa dengan PSM Makassar.
"Faktor persoalan pribadi menjadi alasan di balik pengambilan keputusan pelatih berusia 57 tahun tersebut."
"Untuk bisa menyelesaikan persoalan itu, Milla harus kembali ke Spanyol dan mencurahkan segenap perhatian dan konsentrasinya."
"Diketahui, persoalan ini telah merundung Milla sejak lama, tapi baru terungkap saat ini yang menurutnya menjadi waktu terbaik agar stabilitas tim di Liga 1 musim ini terjaga," jelas Persib.
(Tribunnews.com/Deni)
Berita Rekomendasi
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.