Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Superskor

Pesan Haru Aji Santoso saat Pamitan ke Skuad Persebaya, Minta Ze Valente Cs Bangkit

Skuad Persebaya diminta untuk fokus dan bangkit selepas kepergian Aji Santoso dari kursi pelatih.

Penulis: Rochmat Purnomo
Editor: Drajat Sugiri
zoom-in Pesan Haru Aji Santoso saat Pamitan ke Skuad Persebaya, Minta Ze Valente Cs Bangkit
TRIBUNNEWS/MUHAMMAD NURSINA
Pelatih Persebaya Surabaya, Aji Santoso (kanan) dalam laga lanjutan Liga 1 2022/2023 antara Persis Solo melawan Persebaya Surabaya di Stadion Maguwoharjo, Sleman, DI Yogyakarta, Sabtu (8/4/2023) malam. Laga tersebut berakhir imbang dengan skor 3-3 (1-2). TRIBUNNEWS/MUHAMMAD NURSINA 

"Dalam dua pertandingan tersebut, tim akan dipimpin oleh Coach Uston Nawawi," bunyi rilis Persebaya.

TEGANG - Pelatih Persebaya Surabaya Aji Santoso mengamati pemain persebaya Surabaya saat melawan Persikabo 1973 pada laga yang berlangsung di Stadion Gelora Bung Tomo Surabaya, Jumat (4/8/2023).Akhir pertandingan Persikabo 1973 berhasil mengungguli Persebaya Surabaya dengan skor akhir 1-2. SURYA/HABIBUR ROHMAN
TEGANG - Pelatih Persebaya Surabaya Aji Santoso mengamati pemain persebaya Surabaya saat melawan Persikabo 1973 pada laga yang berlangsung di Stadion Gelora Bung Tomo Surabaya, Jumat (4/8/2023).Akhir pertandingan Persikabo 1973 berhasil mengungguli Persebaya Surabaya dengan skor akhir 1-2. SURYA/HABIBUR ROHMAN (SURYA/HABIBUR ROHMAN)

Perpisahan Aji Santoso dengan skuad Persebaya nyatanya telah dilakukan di ruang ganti.

Aji Santoso berpamitan kepada seluruh pemain Persebaya dan izin tidak membersamai mulai pekan ketujuh nanti.

"Kemungkinan besar ini saya mendampingi tim terakhir karena saya sudah diajak berbicara oleh manajer bahwa target tiga pertandingan tujuh poin dan itu tidak mungkin."

"Bahkan jika kita menang (di dua laga selanjutnya)."

"Saya izin untuk pertandingan selanjutnya saya tidak bersama tim lagi," kata Aji Santoso dalam unggahan YouTube Persebaya.

Tak sampai disitu, juru taktik berusia 53 tahun ini meminta para pemain untuk tetap semangat.

Berita Rekomendasi

Skuad Persebaya diminta untuk fokus dan bangkit selepas kepergiannya dari kursi pelatih.

"Tetapi kalian jangan pikirkan itu, itu masalah saya bukan masalah kamu.'

"Yang paling penting kamu berlatih dengan baik dan bermain bagus dan memberikan 100 persen."

"Saya minta maaf kalau selama kumpul saya punya salah, kadang-kadang bicara tidak mengenakan kamu."

"Tetapi tujuan saya untuk kamu menjadi baik," tandasnya.

Persebaya Surabaya resmi memperkenalkan Ze Valente pada bursa transfer paruh musim Liga 1 2022, Jumat (6/1/2023).
Persebaya Surabaya resmi memperkenalkan Ze Valente pada bursa transfer paruh musim Liga 1 2022, Jumat (6/1/2023). (Instagram @officialpersebaya)

Ratapi Kepergian Aji Santoso

Menyikapi soal Aji Santoso yang kini tak jadi pelatih Persebaya lagi, kapten Ze Valente angkat bicara.

Halaman
123
Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Persebaya
11
7
3
1
11
6
5
24
2
Persib
11
6
5
0
19
8
11
23
3
Borneo
11
6
3
2
16
7
9
21
4
Bali United
11
6
2
3
16
9
7
20
5
PSM Makasar
11
4
6
1
14
7
7
18
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas