Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Superskor

Barito Putera Akan Mati-matian Hadapi Persija Jakarta, Rahmad Darmawan: Wasaka!

Membawa semboyan khasnya, Wasaka (Waja sampai Kaputing), Rahmad Darmawan, mantap menatap pertandingan besok.

Penulis: Alfarizy Ajie Fadhillah
Editor: Hasiolan Eko P Gultom
zoom-in Barito Putera Akan Mati-matian Hadapi Persija Jakarta, Rahmad Darmawan: Wasaka!
Instagram @baritoputeraofficial
Pelatih Barito Putera, Rahmad Darmawan sedang memantau sesi latihan saat Liga 1 2023/2024 begulir. 

Pada Liga 1 musim lalu, saat bertandang ke Stadion Demang Lehman Martapura, Persija mampu menang dengan skor 1-0 berkat gol tunggal Michael Krmencik di menit Ke-69. 

Catatan tiga angka kembali dikemas Macan Kemayoran saat menjamu Laskar Antasari di Stadion Patriot Candrabhaga dengan skor 2-1, pada 22 Februari 2023 lalu. 

Kendati hanya meraih hasil imbang di kandang, Macan Kemayoran masih menjadi tim yang kuat ketika berlaga di hadapan publik sendiri.

Sementara Barito Putera tidak diuntungkan dengan catatan buruk tiga laga tandang terakhir mereka dengan selalu menderita kekalahan, yaitu 1-2 Bali United, PSM Makassar 0-2 dan PSIS Semarang 0-1. 


Head to Head 5 Pertemuan Terakhir 

23/9/19 Persija 1-0 Barito Putera (1-0 Heri Susanto 53')

5/11/21 Persija 1-1 Barito Putera (0-1 15' Aleksandar Rakić (Rafinha), 1-1 Marko Šimić 26'(Riko Simanjuntak))

23/2/22 Barito Putera 1-1 Persija (0-1 61' Irfan Jauhari (Osvaldo Haay), 1-1 Bruno Matos (PG) 66')

Berita Rekomendasi

11/9/22 Barito Putera 0-1 Persija (0-1 69' Michael Krmenčík)

22/2/23 Persija 2-1 Barito Putera (0-1 32' Gustavo Tocantins (Mike Ott), 1-1 Riko Simanjuntak 34', 2-1 Hansamu Yama 90'+8 (Rio Fahmi))


5 Laga Terakhir Kedua Tim di Liga 1 2023/24

Persija Jakarta (LDWDD) 

25/8/23 Dewa United 2-0 Persija (1-0 Dimitris Kolovos 60' (Egy Maulana Vikri), 2-0 Septian Bagaskara 90'+5 (Ahmad Nufiandani))

2/9/23 Persija 1-1 Persib Bandung (1-0 Marko Šimić 14' (Maciej Gajos), 1-1 85' David da Silva (Marc Klok))

17/9/23 Persik Kediri 1-2 Persija (1-0 M. Khanafi 35'(Renan Silva), 1-1 68' Firza Andika (Ondrej Kúdela), 1-2 90'+6 Ondrej Kúdela (PG))

24/9/23 Persija 1-1 Bali United (0-1 12' Rahmat Arjuna, 1-1 Ondrej Kúdela 74')

Halaman
123
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Persebaya
16
11
4
1
22
11
11
37
2
Persib
15
10
5
0
28
11
17
35
3
Persija Jakarta
16
8
4
4
24
16
8
28
4
PSM Makasar
16
6
9
1
22
13
9
27
5
Borneo
16
7
5
4
23
11
12
26
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas