Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Superskor

Bojan Hodak Makin Kikis Rekor Kejayaan Luis Milla di Persib Bandung

Bojan Hodak dan Luis Milla sama-sama membawa Persib Bandung memegang rekor unbeaten (tidak terkalahkan) dalam pertandingan Liga 1.

Penulis: Bayu Satriyo Panegak
Editor: Arif Tio Buqi Abdulah
zoom-in Bojan Hodak Makin Kikis Rekor Kejayaan Luis Milla di Persib Bandung
Kolase Foto Tribunnews
Kolasi foto dua pelatih Persib Bandung di Liga 1 2023/2024 ialah Bojan Hodak (kiri) dan Luis Milla (kanan). 

Persib bertengger di peringkat runner-up dengan koleksi 34 poin, masih menguntit Borneo FC Samarinda di peringkat pertama (35 poin).

Adapun untuk Madura United kekalahan ini merupakan kerugian besar.

Pasalnya Laskar Sape Kerap rawan tergusur dari peringkat ke-4,5 dan 6 yang mengoleksi poin serupa yakni, 30 poin.

Saat ini posisi tersebut dihuni oleh RANS Nusantara FC, PSIS Semarang dan Bali United.

Jika ketiga tim tersebut meraih kemenangan pada pekan ini, maka posisi Madura United bakal melorot setidaknya menuju posisi ke-6 klasemen.

Catatan Rekor Kemenangan Bojan Hodak vs Luis Milla

1. Luis Milla

BERITA REKOMENDASI

Total laga tak Terkalahkan: 15

Rincian: 12 menang, 3 imbang

Margin Gol Terbanyak: 3 gol

Posisi Persib di Akhir Musim: 3 Klasemen

2. Bojan Hodak*


Total laga tak Terkalahkan: 11

Rincian: 8 menang, 3 imbang

Halaman
1234
Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Borneo
10
6
3
1
16
6
10
21
2
Persebaya
10
6
3
1
9
5
4
21
3
Persib
10
5
5
0
18
8
10
20
4
Bali United
10
6
2
2
16
8
8
20
5
Persija Jakarta
10
5
3
2
15
9
6
18
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas