Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Superskor

Update Klasemen Liga Arab Saudi: Benzema Cs Gagal ke 3 Besar, Posisi Al Hilal Diusik Tim Ronaldo

Update klasemen Liga Arab Saudi diwarnai kegagalan Benzema naik 3 besar, sedangkan posisi Al Hilal diusik oleh tim Ronaldo.

Penulis: Rochmat Purnomo
Editor: Muhammad Nursina Rasyidin
zoom-in Update Klasemen Liga Arab Saudi: Benzema Cs Gagal ke 3 Besar, Posisi Al Hilal Diusik Tim Ronaldo
AFP
Penyerang Al Nassr #07 Cristiano Ronaldo berebut bola dengan bek Al Akhdoud Hussain al-Zabdani selama pertandingan sepak bola Liga Pro Saudi antara Al-Nassr dan Al-Akhdoud di Stadion Al-Awal Park Riyadh pada 24 November 2023. 

Al Nassr perlu waktu lebih dari 1 jam untuk menunggu gol keduanya.

Tepatnya menit 77, Cristiano Ronaldo berhasil menggandakan keunggulan Al Nassr.

Ronaldo hanya perlu waktu 3 menit untuk kembali menyematkan namanya pada papan skor.

Gol Ronaldo menit 80 sekaligus menjadi akhir perlawanan Al Akhdoud.

Skor 3-0 menutup kemenangan Al Nassr dari tim promosi.

Atas kemenangan besar ini, Al Nassr semakin dekat mengejar Al Hilal selaku pemuncak klasemen Liga Arab Saudi.

Penyerang Nassr asal Portugal Cristiano Ronaldo (depan) dijaga oleh bek Abha asal Irak Saad Natiq selama pertandingan sepak bola Liga Pro Saudi antara Abha dan al-Nassr di Stadion Mrsool Park di Riyadh pada 18 Maret 2023.
Penyerang Nassr asal Portugal Cristiano Ronaldo (depan) dijaga oleh bek Abha asal Irak Saad Natiq selama pertandingan sepak bola Liga Pro Saudi antara Abha dan al-Nassr di Stadion Mrsool Park di Riyadh pada 18 Maret 2023. (Fayez NURELDINE / AFP)

Al Nassr kini mengumpulkan nilai 34, atau tertinggal 1 poin di belakang Al Hilal.

BERITA REKOMENDASI

Dekatnya jarak poin Al Nassr dengan pemuncak klasemen itu, karena Al Hilal belum memainkan pertandingan pekan 14.

Al Hilal berpeluang menang di laga nanti karena berjumpa Al Hazem, tim juru kunci posisi 18.

Berkaca situasi tersebut, persaingan Al Hilal dan Al Nassr menambah seru sisa pertandingan musim ini.

Sementara itu, Al Akhdoud semakin terpuruk di papan bawah akibat dibantai Ronaldo dkk.

Al Akhdoud kini menduduki posisi 16, dua tangga di atas Al Hazem.


Mereka sekarang mengantongi nilai 10 poin dari 14 pertandingan.

Hasil Liga Arab Saudi Tadi Malam

Al Ettifaq 1-1 Al Ittihad

Al Taawon 1-2 Al Riyadh

Al Nassr 3-0 Al Akhdoud

Al Taee 4-3 Al Raed

Klasemen Liga Arab Saudi

(Tribunnews.com/Ipunk)

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Liverpool
10
8
1
1
19
6
13
25
2
Man. City
10
7
2
1
21
11
10
23
3
Nottm Forest
10
5
4
1
14
7
7
19
4
Arsenal
10
5
3
2
17
11
6
18
5
Aston Villa
9
5
3
1
16
11
5
18
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas