Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Superskor

Update Klasemen Liga Inggris: Liverpool Unggul 2 Poin dari City & Arsenal, MU Jaga Asa 4 Besar

Update klasemen Liga Inggris diwarnai memanasnya tempat Liverpool karena cuma unggul 2 poin dari City & Arsenal. Sedangkan MU menjaga asa 4 besar.

Penulis: Rochmat Purnomo
zoom-in Update Klasemen Liga Inggris: Liverpool Unggul 2 Poin dari City & Arsenal, MU Jaga Asa 4 Besar
Paul ELLIS / AFP
Striker Manchester United Denmark # 11 Rasmus Hojlund merayakan golnya ke gawang tuan rumah Aston Villa selama pertandingan sepak bola Liga Premier Inggris di Villa Park, pada 11 Februari 2024. Paul ELLIS / AFP 

TRIBUNNEWS.COM - Update klasemen Liga Inggris setelah berakhirnya 2 pertandingan pekan 24, Minggu (11/2/2024) malam WIB.

Dua hasil pertandingan Liga Inggris diwarnai kekompakkan Arsenal dan Manchester United dalam meraih kemenangan.

Arsenal menang pesta gol di kandang West Ham dengan skor 6-0.

Bintang kemenangan Arsenal layak disematkan kepada Bukayo Saka.

Winger andalan Timnas Inggris itu mencatatkan kontribusi 2 gol dan 1 assists.

Gelandang Arsenal #07 Bukayo Saka (kanan) menghindari kejaran bek West Ham #33 Emerson (Kiri) selama pertandingan sepak bola Liga Premier Inggris di Stadion London, pada 11 Februari 2024. Adrian Dennis/AFP
Gelandang Arsenal #07 Bukayo Saka (kanan) menghindari kejaran bek West Ham #33 Emerson (Kiri) selama pertandingan sepak bola Liga Premier Inggris di Stadion London, pada 11 Februari 2024. Adrian Dennis/AFP (Adrian DENNIS / AFP)

Penampilan gacor Bukayo Saka membantu Arsenal pulang dengan 3 poin dari kandang West Ham.

Atas hasil ini, Arsenal masih menempati posisi 3 klasemen Liga Inggris dengan 52 poin.

Berita Rekomendasi

Jumlah poin yang dikumpulkan Arsenal sama dengan kepunyaan Manchester City yang menduduki posisi kedua.

Dengan sama-sama mengumpulkan 52 poin, Manchester City maupun Arsenal menjaga asa persaingan gelar Liga Inggris musim ini.

Pasalnya, Liverpool yang menguasai klasemen Liga Inggris cuma unggul dua poin dari Manchester City dan Arsenal.

Menarik dinantikan konsistensi Liverpool untuk menjaga tempatnya di puncak klasemen Liga Inggris.

Baca juga: Proyek Incaran Jurgen Klopp setelah Tinggalkan Liverpool Akhir Musim Ini

Manchester United Jaga Asa 4 Besar

Sementara itu, Manchester United juga sukses meneruskan tren kemenangannya ketika membungkam tuan rumah Aston Villa dengan skor 1-2.

Berlangsung di Villa Park, Manchester United sukses mencetak gol lebih dahulu pada menit 17.

Rasmus Hojlund membuka keunggulan Manchester United setelah menerusukan umpan sundulan Harry Maguire.

Halaman
12
Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Liverpool
11
9
1
1
21
6
15
28
2
Man. City
11
7
2
2
22
13
9
23
3
Chelsea
11
5
4
2
21
13
8
19
4
Arsenal
11
5
4
2
18
12
6
19
5
Nottm Forest
11
5
4
2
15
10
5
19
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas