Hasil Liga 1: Persik Menang 3-1 atas Barito Putera, Brace Khanafi Bawa Macan Putih Ancam 4 Besar
Hasil Liga 1, Persik Kediri menang meyakinkan 3-0 atas Barito Putera, brace M Khanafi bawa Macan Putih mengancam empat besar
Penulis: Siti Nurjannah Wulandari
Editor: Drajat Sugiri
Instagram @m_khanafi_13
Penyerang Persik Kediri, Mohammaf Khanafi cetak brace saat laga kontra Barito Putera meski bermain dari bangku cadangan, Rabu (28/2/2024) di Stadion Brawijaya Kediri bawa Macan Putih menang 3-1
Pada sisa waktu yang menipis, Barito Putera masih kesulitan menciptakan peluang. Skor 3-1 untuk kemenangan Persik Kediri bertahan hingga wasit meniup peluit panjang.
Susunan Pemain
Persik Kediri
Dikri Yusro; Hamra Hehanussa, Anderson Carneiro, Simen Lyngbo, Yusuf Meilana; Ady Eko, Irfan Bachdim, Kelly Sroyer, Jose Pedro; Flavio Silva
Pelatih: Marcelo Rospide
Barito Putera
Ega Rizky; Bagas Kaffa, Frendi Saputra, M Firli, Renan da Silva; Bayu Pradana, Hasim Kipuw, Mike Ott; Bagus Kahfi, Gustavo Freire, Otavio Mendes
Pelatih: Rahmad Darmawan
Berita Rekomendasi
(Tribunnews.com/ Siti N)
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.